Inspirasinews – Medan, Fraksi Hanura, PSI dan PPP (HPP) DPRD Kota Medan mempertanyakan data Tenaga Kerja Asing (TKA) yang bekerja di Kota Medan hingga tahun 2020. Pasalnya, pendapatan dari retribusi perpanjangan izin mempekerjakan TKA Rp2, miliar lebih. “Pendapatan ini cukup signifikan. Berapa jumlah TKA yang bekerja di Medan ini,” tanya Fraksi HPP dalam pemandangan umumnya […]
Tag: paripurna
NasDem Minta Pemko Medan Tambah 200 ribu Peserta BPJS Gratis
Inspirasinews – Medan, Fraksi Nasional Demokrat (NasDem) berharap sekaligus meminta Pemko Medan dapat menambah 200 ribu peserta BPJS gratis bagi masyarakat yang terkena terdampak pandemi Covid-19. “Program ini harus mendapat perhatian serius, karena menyangkut hidup masyarakat miskin. Pengelolaannya harus lebih profesional,” kata Fraksi NasDem dalam pemandangan umumnya terhadap nota pengantar Pjs Walikota atas R-APBD 2021 […]
FPAN Pertanyakan Nasib Sky Bridge Lapangan Merdeka Medan
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Amanat Nasional (FPAN) mempertanyakan pembangunan sky bridge di Jalan Stasiun Kereta Api Medan, tepatnya dekat Lapangan Merdeka. Pasalnya, hingga kini tidak jelas nasibnya. “Bagaimana nasib sky bridge sekarang ini? Mubajir dana miliaran rupiah untuk pembangunan sky bridge itu,” tanya FPAN dalam pemandangan umumnya terhadap nota pengantar Pjs Walikota atas R-APBD […]
FPKS Anggap Target PAD Sektor Retribusi Kekayaan Daerah Terlalu Kecil
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) menganggap target Pandapatan Asli Daerah (PAD dari sektor retribusi kekayaan daerah sebesar Rp7,5 miliar terlalu kecil, karena tidak sesuai dengan kondisi saat ini. “Target ini tidak realistis. Pemko Medan harus mendata ulang aset tanah dan bangunan miliknya,” pinta FPKS dalam pemandangan umumnya terhadap nota pengantar Pjs Walikota […]
FPD Minta Pemko Medan Prioritaskan Program untuk Masyarakat di 2021
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Demokrat (FPD) meminta Pemko Medan lebih mengutamakan program-program untuk masyarakat di tahun 2021, seiring cukup besarnya konstribusi pajak dari masyarakat untuk pembangunan. Permintaan itu disampaikan juru bicara FPD, Parlindungan Sipahutar, ketika membacakan pemandangan umum fraksi terhadap nota pengantar Pjs Walikota Medan atas R-APBD 2021 dalam sidang paripurna dewan, Selasa (3/11/2020). […]
Perkiraan Target Pendapatan Pemko Medan Harus Terukur, Rasional & Dapat Tercapai
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) DPRD Kota Medan berharap Pemko Medan harus benar-benar serius melakukan perkiraan target pendapatan yang terukur, rasional dan dapat tercapai, karena masih banyak potensi pendapatan itu untuk dimaksimalkan, seperti pajak hotel, restoran, reklame, hiburan, parker dan IMB. “Pemko Medan harus mengawal potensi dari sisi pendapatan sektor ini. […]
Pemkot Medan Dituntut Miliki Program Pengadaan Air Bersih
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan menuntut Pemko Medan memiliki program pengadaan air bersih bagi masyarakat di Kota Medan. Sebab, kondisinya saat ini sudah sangat kronis karena hampir setiap sudut Kota Medan rawan akan air bersih. “Argumentasi yang mengatakan urusan pengadaan air bersih bukan tanggungjawab Pemko Medan, melainkan Pemprovsu tidak dapat dijadikan […]
OPD Pemko Medan Diminta Tindaklanjuti Hasil Raker DPRD
Inspirasinews – Medan, Penjabat Sementara (Pjs) Walikota Medan, Arief Sudarto Trinugroho, meminta seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemko Medan untuk menindaklanjuti hasil Rapat Kerja (Raker) DPRD Medan, guna mewujudkan pembangunan kota yang lebih optimal, sehingga manfaatnya dapat dirasakan secara merata oleh masyarakat. “Atas nama Pemko Medan, kami mengucapkan terima kasih kepada DPRD Medan […]
DPRD Medan Laporkan Hasil Raker 2021
Inspirasinews – Medan, Wakil Ketua DPRD Kota Medan, Rajudin Sagala, mengatakan seluruh rencana kerja DPRD Kota Medan senantiasa mengarah kepada implementasi ketiga fungsi DPRD, yaitu pembentukan Perda, anggaran dan pengawasan dalam rangka representasi masyarakat Kota Medan. Hal itu dikatakan, Rajudin Sagala, ketika menyampaikan hasil laporan Raker DPRD Kota Medan 2021 dalam sidang paripurna dewan, Senin […]
R-APBD Medan 2021 Rp5,3 Triliun Lebih
Inspirasinews – Medan, Penjabat Sementara (Pjs) Walikota Medan, Arief Sudarto Trinugroho, menyampaikan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (R-APBD) Kota Medan Tahun Anggaran 2021 sebesar Rp5,3 triliun lebih. R-APBD itu disampaikan pada sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (26/10/2020) yang dipimpin Ketua DPRD, Hasyim, bersama para Wakil Ketua, Ihwan Ritonga, Rajudin Sagala dan T. Bahrumsyah. […]






