Inspirasinews – Medan, Pemungutan Suara Susulan (PSS) dan Pemungutan Suara Lanjutan (PSL) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sumatera Utara (Sumut) 1 Desember 2024. PSS dan PSL Pilkada Sumut 1 Desember 2024 itu disampaikan Komisioner KPU Sumut, Raja Ahab Damanik, menjawab wartawan saat ditemui di Kantor KPU Provinsi Sumut, Jalan Perintis Kemerdekaan Medan, Jumat (29/11/2024). “Soal rencana […]
Tag: komisioner kpu sumut
Hari Ini KPU Sumut Gelar Debat Publik Kedua
Inspirasinews – Medan, Hari ini, Rabu (6/11/2024) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) gelar debat publik kedua pasangan calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut. Hari ini KPU Sumut gelar debat publik kedua disampaikan Komisioner KPU Sumut, Sitori Mendrofa, kepada wartawan di Medan. “Debat kedua ini digelar di Hotel Santika Dyandra Medan. Adapun moderatornya, […]
Siapkan 3 Lokasi, Ini Jadwal Debat Cagub Sumut
Inspirasinews – Medan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) jadwalkan debat Calon Gubernur (Cagub) Sumatera Utara (Sumut) dan Wakil Gubernur peserta Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024. Selain itu, KPU Sumut juga menyiapkan 3 lokasi sebagai arena debat. KPU Sumut jadwalkan debat Cagub Sumut itu disampaikan Komisioner KPU Sumut Divisi SDM dan Litbang, Robby […]
Surat Suara Pilgubsu akan Tiba 2 November 2024
Inspirasinews – Medan, Surat suara Pemilihan Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) akan tiba 2 November 2024 melalui Pelabuhan Belawan Medan. Surat suara Pilgubsu akan tiba 2 November 2024 itu disampaikan Komisioner KPU Sumut, Robby Effendi Hutagalung, kepada wartawan di Medan, Jumat (18/10/2024). Proses pendistribusian nantinya, kata Robby, oleh pihak penyedia melalui jalur laut ke Pelabuhan Belawan pada […]
Pilgubsu 2024, KPU Sumut Siapkan 11 Juta Surat Suara
Inspirasinews – Medan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) siapkan 11 juta surat suara untuk Pemilihan Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) 2024. KPU Sumut siapkan 11 juta surat suara itu disampaikan Komisioner KPU Sumut, Robby Effendi Hutagalung, kepada wartawan di Medan, Kamis (17/10/2024). “Angka persisnya 11.054.918 surat suara. Surat suara yang dicetak sesuai DPT (10.771.496 […]
KPU Sumut Gelar Sosialisasi ‘KPU Goes to Campus’
Inspirasinews – Medan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) gelar sosialisasi KPU Goes to Campus di Fakultas Kedokteran Universitas HKBP Nomensen Medan, Jumat (11/10/2024). KPU Sumut gelar sosialisasi KPU Goes to Campus dalam rangka memberikan kecerdasan kepada para pemilih muda dalam memberikan hak pilihnya, sehingga tercipta Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang demokratis. Komisioner KPU […]
KPU Sumut Serahkan Hasil Permin & Perkes Balon Gubsu
Inspirasinews – Medan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) serahkan hasil persyaratan administrasi (Permin) dan pemeriksaan kesehatan (Perkes) bakal calon (Balon) Gubernur Sumut (Gubsu) dan Wakil Gubernur Sumut. KPU Sumut serahkan hasil Permin dan Perkes Balon Gubsu disampaikan Komisioner KPU Sumut, Raja Ahab Damanik, kepada wartawan di Kantor KPU Sumut, Jalan Perintis Kemerdekaan Medan, […]
KPU Sumut Harap Coklit Data Pemilih 100%
Inspirasinews – Medan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) harap pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih 100%. KPU Sumut harap Coklit data pemilih 100% itu disampaikan Ketua KPU Sumut, Agus Arifin, usai Sosialisasi Tahapan Pencalonan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara tahun 2024 di Hotel Grand Aston, Jalan Balai Kota Medan, Jumat (12/7/2024). Agus […]
Pilkada 2024, KPU Sumut Butuh 25.059 TPS
Inspirasinews – Medan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) butuh 25.059 Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024 yang tersebar di 33 Kabupaten/Kota di Sumut. Sementara petugas KPPS sebanyak 175.413 orang. KPU Sumut butuh 25.059 TPS itu disampaikan Koordinator Divisi SDM dan Litbang KPU Sumut, Robby Effendy Hutagalung, kepada […]