Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan bersama Kanwil Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sumut, Jumat (10/3/2023) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) terkait Pelayanan Kekayaan Intelektual. Penandatanganan di lakukan Wali Kota Medan, Bobby Nasution bersama Kepala Kanwil Kemenkumham Sumut, Imam Suyudi. Bobby mengatakan, Pemkot Medan melalui Dinas Pariwisata mencoba mensosialisasikan kepada para pelaku UMKM untuk mendaftarkan […]
Tag: umkm
Kahiyang Ayu Harap Persit KCK Kodam I/BB Terus Berinovasi
Inspirasinews – Medan, Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Medan, Kahiyang Ayu, seluruh istri-istri prajurit TNI di wilayah Kodam I/BB yang tergabung dalam Persit KCK dapat terus termotivasi untuk berinovasi dan berwirausaha. “Mudah-mudahan menjadi motivasi bagi yang lainnya untuk menghadirkan produk UMKM. Dengan demikian, maka produk yang dihasilkan baik kuliner maupun kerajinan akan semakin […]
Sekda: UMKM Tebingtinggi Harus Siap Bersaing
Inspirasinews – Tebingtinggi, Plt Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tebingtinggi, Bambang Sudaryono, mengajak para pelaku UMKM di Kota Tebingtinggi harus bersiap diri untuk bersaing di era digital dengan memanfaatkan fasilitas yang ada. “Bank Indonesia telah memberikan fasilitas transaksi dengan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS). Pelaku UMKM maupun masyarakat, harus beradaptasi dengan bergesernya pembayaran tunai menjadi […]
Tebingtinggi Pamerkan Produk UMKM di Inacraft 2023
Inspirasinews – Jakarta, Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Tebinggtinggi ambil bagian pada event Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2023. Penjabat (Pj) Wali Kota Tebingtinggi, Muhammad Dimiyathi, mengatakan Inacraft merupakan event bergengsi pameran produk kerajinan tangan terbesar di Asia Tenggara. Pada event ini, kata Dimiyathi, stand Kota Tebinggtinggi di isi produk unggulan UMKM lokal. […]
Dekranasda Medan Ikuti The 23rd Jakarta Inacraft 2023
Inspirasinews – Jakarta, Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Medan turut serta dalam gelaran The 23rd Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2023 di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (1/3/2023). Ketua Dekranasda Kota Medan, Kahiyang Ayu, mengharapkan kehadiran Inacraft dapat membantu membangkitkan kembali semangat para pelaku UKM usai pandemi Covid-19. Kahiyang mengungkapkan, paviliun Dekranasda Kota […]
Kriya Fest 2023, Masyarakat Diajak Bangga Buatan Sumut
Inspirasinews – Medan, Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Sumatera Utara, Nawal Lubis, mengajak semua pihak untuk terus mendukung UMKM, khususnya yang bergerak di bidang kriya maupun wastra, dengan cara membeli produk lokal Sumut. “Kita harus terus mendukung program pemerintah, yaitu bangga buatan Indonesia, bangga buatan Sumut,” harap Nawal Lubis ketika membuka Kriya Fest 2023 […]
Jadi Ketua Pansus, Edwin Sugesti Nasution akan Perjuangkan Kepentingan Pelaku UMKM
Inspirasinews – Medan, Ketua Panitia Khusus (Pansus) Ranperda Kota Medan tentang Perlindungan dan Pengembangan Usaha Kecil Mikro Menengah (UMKM), Edwin Sugesti Nasution, mengatakan akan berupaya menjadikan Perda Perlindungan dan pengembangan UMKM benar- benar bermanfaat bagi pelaku usaha di Kota Medan. “Jadi, dalam pembahasan nanti, kita (Pansus, red) akan menggali serta mengakomodir segala kebutuhan pelaku UMKM,” […]
Rombongan Dubes Borong Produk UMKM Sumut
Inspirasinews – Medan, Para Duta Besar (Dubes) negara-negara sahabat memborong berbagai produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Sumatera Utara saat mengunjungi Shoroom Dewan Kerajinan Daerah (Dekransda) Sumut di Jalan Iskandar Muda Nomor 272 Medan, Rabu (8/2/2023). Kunjungan para Dubes Negara Sahabat tersebut serangkaian kegiatan Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2023 di Sumut. Mereka […]
Transaksi di e-Katalog Kota Medan 2022 Capai Rp26 Miliar Lebih
Inspirasinews – Medan, Nilai transaksi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) produk makanan dan minuman yang tayang di e-Katalog lokal Kota Medan sepanjang 2022 mencapai Rp26.798.080.660. Sedangkan per 6 Februari 2023 sudah mencapai Rp1.046.725.900. Data ini disampaikan Kepala Bagian Pengadaan Barang Jasa/Unit Kerja Pengadaan Barang Jasa Kota Medan, Alexander Sinulingga, Selasa (7/2/2023). Wali Kota Medan Bobby […]
Pelaku UMKM di Medan Ikuti Diseminasi Pencantuman Barang Pada e-Katalog
Inspirasinews – Medan, Sebanyak 55 pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Medan mengikuti diseminasi pencantuman barang dan jasa pada katalog elektronik lokal, Kamis (2/2/2023). Kegiatan yang di laksanakan Dinas Koperasi UKM Perindustrian Perdagangan Medan berkolaborasi dengan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) RI itu untuk mendorong dan membantu pelaku UMKM mencantumkan produknya ke […]










