Inspirasinews – Medan, Kepala Satuan Polisi (Kasatpol) Pamong Praja (PP) Kota Medan, M Sofyan, mendapat perlakuan tak menyenangkan saat kembali melakukan penertiban pedagang Warkop depan RS Elisabeth Medan, Rabu (7/8/2019). Dia disiram air panas oleh pedagang saat akan menertibkan pedagang yang kembali berjualan pasca penertiban beberapa waktu lalu. Ketua Komisi I DPRD Kota Medan, Sabar […]
Tag: perda medan
Revisi Perda RTRW Kota Medan 2011-2031 Disampaikan
Inspirasinews – Medan, Wakil Walikota Medan, Akhyar Nasution, menyampaikan nota pengantar revisi Paraturan Daerah (Perda) Kota Medan No. 13 tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTWR) Kota Medan tahun 2011-2013 dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Rabu (7/8/2019). Walikota dalam nota pengantarnya yang disampaikan Wakil Walikota mengatakan secara umum Ranperda tentang Perubahan Atas Perda […]
Akhyar Ajak Semua Tekan Inflasi
Inspirasinews – Medan, Dalam upaya menekan angka inflasi harga komoditas bahan pangan di Kota Medan terlebih menjelang Hari Raya Idul Adha 1440 H, Pemko Medan dan Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kota Medan menggelar rapat koordinasi di Balai Kota, Selasa (6/8/2019). Selain menekan angka inflasi, rapat ini juga sekaligus memastikan ketersediaan bahan pokok di Kota Medan […]
Teken KUA-PPAS, APBD Medan 2020 Disepakati Rp6 Triliun Lebih
Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPPRD) Kota Medan bersama Pemerintah Kota Medan menandatangani Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (R-APBD) Kota Medan Tahun Anggaran (TA) 2020 sebesar Rp6,098 triliun, Senin (5/8/2019). Penandatangan itu dilakukan Walikota Medan, Dzulmi Eldin, dengan pimpinan DPRD Kota Medan […]
P-APBD Kota Medan 2019 Rp6,3 Triliun
Inspirasinews – Medan, Wakil Walikota Medan, Akhyar Nasution, menyampaikan nota keuangan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P-APBD) TA 2019 Pemko Medan ke DPRD Medan sebesar Rp6,3 triliun lebih dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (5/8/2019). Jumlah belanja daerah sebesar Rp6,3 triliun lebih yang disampaikan dalam nota keuangan tersebut meliputi, untuk belanja langsung sebesar […]
Perda Retribusi Izin Gangguan Sepakat Dicabut
Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan bersama Pemko Medan sepakat mencabut Peraturan Daerah (Perda) Kota Medan Nomor 5 tahun 2016 tentang Izin Gangguan. Kesepakatan itu diambil dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (29/7/2019) yang dipimpin Ketua DPRD, Henry Jhon Hutagalung. Delapan fraksi dalam pendapatnya sepakat untuk mencabut Perda Nomor 5 […]
Kios Mau Dibongkar, DPRD akan Sidak ke Pusat Pasar
Medan – Inspirasi, Komisi III DPRD Kota Medan akan melakukan Sidak ke lapak pedagang Pusat Pasar Medan sebelum dilakukan pembongkaran 75 kios lantai III dan dipindahkan ke lantai IV oleh Perusahaan Daerah (PD) Pasar Medan. Hal ini menjadi kesimpulan Komisi III DPRD Kota Medan saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan pedagang Pusat Pasar yang bergabung […]
DPRD Terima LPj Walikota Medan 2108
Medan – Inspirasi, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRF) Kota Medan dalam sidang paripurna yang dipimpin Ketua DPRD, Henry Jhon Hutagalung, Senin (22/7/2019) menerima dan menyetujui Laporan Pertanggungjawaban (LPj) Walikota Medan terkait pelaksananaan APBD Kota Medan tahun 2018. Walikota Medan, Dzulmi Eldin, mengatakan progress pembanguna Kota Medan selama tahun 2018 telah menunjukkan hasil yang signifikan. Namun, masih […]
Pajak Hotel dan Parkir Berpotensi Menambah PAD Kota Medan
Medan,-Hampir di setiap jalan di Kota Medan selalu didapati juru parkir. Hal ini sudah menjadi pemandangan biasa, meski terkadang masyarakat berseteru dengan jukir karena keberatan banyak pungutan. Anehnya, meski parkir berserak namun hal itu tak menambah Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Medan. Bahkan Dinas Perhubungan yang menangani parkir tepi jalan di triwulan pertama tahun 2019 […]
Pemko Medan Didorong Bangun Rumah Singgah bagi ODHA
Medan,- Anggota Komisi II DPRD Medan, Irsal Fikri mendorong Pemerintah Kota (Pemko) Medan untuk membangun Rumah Singgah khusus bagi Orang Dengan Penderita HIV/AIDS (ODHA). Terkait penganggaranya, DPRD Medan siap untuk mengalokasikan anggaran untuk pembangunan Rumah Singgah tersebut. Hal itu disampaikan Irsal Fikri saat menerima kunjungan Yayasan Medan Plus di ruang transit Sekretariat Gedung DPRD Medan, […]