Medan

Mulai Besok, Penanganan Sampah Dilimpahkan ke Kecamatan

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, mengatakan mulai Rabu (28/4/2021) besok, penanganan sampah dilimpahkan kepada kecamatan, sehingga seluruh camat, lurah dan kepala lingkungan bertanggung jawab terhadap kebersihan di wilayahnya masing-masing.  Hal ini disampaikan Wali Kota saat menghadiri rapat paripurna DPRD tentang penyampaian rekomendasi DPRD terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Tahun Anggaran […]

Medan

Ranwal RPJMD Kota Medan 2021- 2026 Disepakati

Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan bersama Pemerintah Kota Meda menyepakati Rancangan Awal (Ranwal) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Medan 2021-2026. Kesepakatan itu diambil dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Selasa (27/4/2021) yang di tandai dengan penandatanganan persetujuan bersama oleh Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution bersama Ketua […]

Medan

Perda PUD RPH Kota Medan Disahkan

Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan bersama Pemko Medan menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Perusahaan Umum Daerah (PUD) Rumah Potong Hewan (RPH) disahkan menjadi Perda. Persetujuan itu diambil dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (26/4/2021) yang di tandai penandatanganan berita acara oleh Ketua DPRD Hasyim, Wakil Ketua Ihwan Ritonga dan […]

Sumut

DPRDSU Sepakat Bahas Ranperda Bantuan Hukum untuk Rakyat Miskin & Rencana Umum Energi Daerah

Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Daerah Rakyat (DPRD) Sumatera Utara setuju membahas Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) terkait bantuan hukum untuk masyarakat miskin, karena di nilai penting untuk pembangunan Sumut dan keadilan yang merata bagi masyarakat. Selain itu, DPRD Sumut juga sepakat akan membahas Rencana Umum Energi Daerah Provinsi Sumut. Persetujuan itu disampaikan pada rapat paripurna […]

Sumut

HUT ke-73 Sumut, Gubsu Tegaskan Upaya Peningkatan Ekonomi di Masa Pandemi Covid-19

Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, memaparkan beberapa kondisi pertumbuhan ekonomi selama satu tahun terakhir di Sumatera Utara sejak pandemi Covid-19 melanda dunia. “Pertama, ini bersangkutan dengan Ranperda yang harus jelas dan berkeadilan dari kalangan manapun. Kedua, memberikan manfaat bagi rakyat Sumatera Utara dan ketiga, kepastian hukum sehingga tidak ada orang yang […]

Medan

Wali Kota Medan Sampaikan LKPj TA 2020

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan yang di pimpin Ketua DPRD, Hasyim, Senin (29/3/2021) menyampaikan nota pengantar Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) akhir tahun anggaran 2020. Dalam nota pengantarnya, Wali Kota, mengatakan penyampaian LKPj ini pada pokoknya di maksudkan sebagai salah satu media transparansi dan akuntabilitas […]

Medan

Terima Hasil Reses Dewan, Bobby: Tetap akan Jadi Prioritas Pembangunan

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, mengatakan hasil reses yang di lakukan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) tetap akan di jadikan prioritas pembangunan oleh Pemko Medan, walaupun tidak semua dapat ditampung. “Kami menyadari, tidak semua hasil reses dapat di terima seluruhnya. Namun, setiap masukan yang diterima sudah terangkum dan beberapa […]

Sumut

Gubsu Sampaikan LKPj TA 2020

Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Akhir Tahun Anggaran 2020 pada Rapat Paripurna DPRD Sumut, Selasa (16/3/2021) sore. Dalam laporannya, Gubsu, menyampaikan ada tiga sektor lapangan usaha yakni pertanian, kehutanan dan perikanan, yang menjadi unggulan perekonomian Sumut, terutama di masa pandemi Covid-19 di tahun lalu. Gubsu mengungkapkan, […]

Medan

DPRD-Pemko Medan Sepakati 28 Ranperda di TA 2021

Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan bersama Pemko Medan mensepakati 28 jenis Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) masuk dalam Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Kota Medan Tahun 2021, untuk nantinya dibahas menjadi Perda. Kesepakatan itu diambil dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (8/3/2021) yang di pimpin Ketua DPRD, Hasyim. Kesepakatan itu […]

Medan

FPAN Minta Pemko Terbitkan Perwal Terhadap Perda

Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Amanat Nasional (FPAN) DPRD Kota Medan meminta Pemerintah Kota Medan agar menerbitkan Peraturan Wali Kota (Perwal) terhadap sejumlah Perda. Pasalnya, bertahun-tahun Perda yang disahkan, namun tidak memiliki Perwal. Permintaan itu disampaikan Ketua FPAN, Sudari, di dampingi Sekretaris Edi Sahputra, di ruang fraksi, Senin (8/3/2021). Di antara sejumlah Perda yang belum […]