Inspirasinews – Medan, Calon Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution, disebut akan beri perubahan besar di Pemerintahan Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) begitu dilantik menjadi Gubernur Sumut. Bobby Nasution disebut akan beri perubahan besar di Pemprov Sumut itu disampaikan pengamat politik dari Universitas Sumatera Utara (USU), Indra Fauzan, kepada wartawan di Medan, Jumat (29/11/2024). Hal ini […]