Inspirasinews – Medan, Komisi II DPRD Kota Medan memberi tenggat waktu kepada PT Kawasan Industri Modren (KIM) untuk menormalisasi parit yang airnya mengalir ke rumah penduduk. Sebab, saat hujan turun, air hujan bercampur air limbah dari PT KIM menggenangi rumah warga. “Jika tidak ada normalisasi, maka parit tersebut akan ditutup,” tegas Ketua Komisi II DPRD […]
Tag: dprd medan
DPRD Medan Apresiasi PKD MAPALA SU
Inspirasinews – Medan, Komisi II DPRD Kota Medan mengapresiasi Pusat Koordinasi Daerah (PKD) Mahasiswa Pecinta Alam (MAPALA) Sumatera Utara yang keberatan atas alih fungsi lahan hutan mangrove di Belawan. Apresiasi itu disampaikan Ketua Komisi II DPRD Kota Medan, Aulia Rachman, dalam pertemuan dengan MAPALA di DPRD Kota Medan, Senin (24/2/2020). Aulia mengatakan, pada prinsipnya pihaknya […]
UMKM Medan Harus Bisa Tembus Pasar Ekspor
Inspirasinews – Medan, Anggota Komisi III DPRD Kota Medan, Rudiawan Sitorus, mengharapkan Pemerintah Kota Medan mampu menjembatani para pelaku UMKM agar bisa menembus pasar ekspor. “Tahun 2020 ini ada program peningkatan dan pengembangan eksportir sebesar Rp500 juta. Para pelaku UMKM harus mendapatkan tempat agar produknya bisa menembus pasar ekspor,” harap Rudiawan dalam rapat dengar (RDP) […]
Mulia Minta Pemerintah Peduli Warga Binaan
Inspirasinews – Medan, Anggota Koimisi I DPRD Kota Medan, Mulia Syahputra Nasution, meminta pemerintah, baik Pemerintah Kota Medan maupun pusat untuk peduli terhadap warga binaan di Rumah Tahanan (Rutan). Pasalnya, kondisi Rutan sudah tidak refresentatif karena over kapasitas. “Pemerintah harus hadir untuk memberikan hak-hak para warga binaan lebih manusiawi,” kata Mulia S Nasution, kepada wartawan […]
Warga Mabar Minta Kembalikan Fungsi Ruang Tanah Jadi Hak Milik
Inspirasinews – Medan, Warga Kelurahan Mabar meminta DPRD dan Pemko Medan agar dapat mengembalikan fungsi ruang tanah masyarakat dari kawasan industri menjadi hak milik kembali. Permintaan itu disampaikan masyarakat kepada Wakil Ketua DPRD Kota Medan, Bahrumsyah, ketika mensosialisasikan Perda Kota Medan No. 2 tahun 2015 tentang Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) dan Peraturan Zonasi Kota Medan tahun 2015-2035 pada […]
PPJ Surplus, Tak Ada Alasan Medan Tak Terang
Inspirasinews – Medan, Wakil Ketua Komisi III DPRD Kota Medan, Abdul Rahman Nasution, Kota Medan tidak wajar tidak terang, karena Pajak Penerangan Jalan (PPJ) yang masuk kas Pemko Medan surplus. “Jadi, tidak ada alasan Medan tidak terang,” kata Abdul Rahman Nasution ketika mensosialisasikan Perda Kota Medan No. 16 tahun 2011 tentang Pajak Penerangan Jalan pada […]
Kepsek Harus Transparan Gunakan Dana BOS
Inspirasinews – Medan, Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Medan, Sudari, meminta para Kepala Sekolah (Kepsek) SD dan SMP di Kota Medan harus transparan dalam menggunakan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) “Bila perlu, setiap penggunaannya dipublikasikan atau dipajang di dinding sekolah, agar setiap wali murid mengetahui sampai kemana penggunaan dana BOS tersebut disalurkan,” ujar Sudari […]
Parlindungan Sipahutar Pimpin Pansus Ranperda Adminduk
Inspirasinews – Medan, Parlindungan Sipahutar dipercaya memimpin Panitia Khusus (Pansus) Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Administrasi Kependudukan (Adminduk). Kepercayaan itu diberikan anggota Pansus dalam rapat internal pemilihan komposisi personalia yang dipimpin Ketua DPRD, Hasyim, Selasa (18/2/2020). Usai terpilih, Parlindungan Sipahutar, kepada wartawan mengatakan Pansus akan bekerja maksimal dan merampungkan target paling 4 bulan. “Kita akan prioritaskan […]
Over Kapasitas, Ini Kata Dewan Soal Rutan Klas I Labuhan Deli
Inspirasinews – Medan, Komisi I DPRD Kota Medan mengaku prihatin melihat kondisi Rumah Tahanan (Rutan) Klas I Labuhan Deli yang over kapasitas. Pasalnya, jumlah tahanan mencapai 1.728 orang dari kapasitas sebanyak 368 orang. Keprihatinan itu terungkap saat Komisi I DPRD Kota Medan dipimpin Ketua Komisi, Rudiyanto, melakukan kunjungan ke Rutan tersebut di Jalan Titi Pahlawan, […]
Pendataan Warga Miskin Tak Optimal, Legislator Ini Kecewa
Inspirasinews – Medan, Anggota DPRD Kota Medan dari Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Aulia Rachman, mengaku kecewa dengan tidak meratanya validasi data warga miskin yang dilakukan oleh tim dari Dinas Sosial Kota Medan, sehingga dàta warga miskin tersebut tidak optimal. Kekecewaan itu diungkapkan, Aulia Rachman, ketika mensosialisasikan Perda Kota Medan No. 5 Tahun 2015 […]







