Medan

Direksi PUD Kota Medan Diingatkan Selesaikan ‘PR’ Lama

Inspirasinews – Medan, Direksi Perusahaan Umum Daerah (PUD) Kota Medan, masing-masing PUD Pasar, PUD Pembangunan dan PUD Rumah Potong Hewan (RPH) diingatkan selesaikan ‘Pekerjaan Rumah (PR)’ lama, yang selama ini sulit dituntaskan. Direksi PUD Kota Medan diingatkan selesaikan ‘PR’ lama oleh anggota Komisi III DPRD Kota Medan, Sri Rezeki, kepada wartawan di Medan, Senin (5/1/2026). […]

Medan

Legislator Nilai Pembangunan di Kota Medan Terkesan Hamburkan Uang

Inspirasinews – Medan, Legislator nilai pembangunan di Kota Medan terkesan hambur-hamburkan uang dan tanpa perencanaan matang. Akibatnya, pembangunan tersebut tidak memberikan efek berarti mengatasi persoalan yang ada. Legislator nilai pembangunan di Kota Medan terkesan hambur-hamburkan uang itu disampaikan anggota Komisi IV DPRD Kota Medan, Edwin Sugesti Nasution, dalam rapat dengar pendapat evauasi Triwulan IV dengan […]

Medan

Rico Waas Lantik Direksi PUD Kota Medan

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, lantik Direksi Perusahaan Umum Daerah (PUD) Kota Medan di Balai Kota Medan, Senin (5/1/2026). Ketiga PUD itu, masing-masing Direksi PUD Pasar, PUD Pembangunan dan PUD Rumah Potong Hewan (RPH). Rico Waas lantik Direksi BUMD Kota Medan di tandai dengan pengambilan sumpah jabatan dan penandatanganan […]

Medan

Kantor DPRD Medan Harus Jadi Contoh Penerapan Perda KTR

Inspirasinews – Medan, Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Medan harus jadi contoh penerapan Peraturan Daerah (Perda) Kawasan Tanpa Rokok (KTR). Sebab, DPRD merupakan institusi lahirnya Perda tersebut. Kantor DPRD Medan harus jadi contoh penerapan Perda KTR itu disampaikan anggota Fraksi PAN-Perindo DPRD Kota Medan, Edi Saputra, Jumat (2/1/2026). Dia mengaku, hal itu telah disampaikan […]

Medan

Legislator Minta Wali Kota Medan Segera Terbitkan Perwal KTR

Inspirasinews – Medan, Legislator minta Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, segera terbitkan Peraturan Wali Kota (Perwal) Perda Kawasan Tanpa Rokok (KTR) sebagai petunjuk pelaksanaan (Juklak) dan petunjuk teknis (Juknis) pelaksanaan di lapangan. Legislator minta Wali Kota Medan segera terbitkan Perwal KTR oleh anggota Fraksi PAN-Perindo DPRD Kota Medan, Edi Saputra, Jumat (2/1/2026). […]

Medan

DPRD Medan Minta Wali Kota Segera Isi Pejabat Eselon II Definitif

Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Medan minta Wali Kota segera isi pejabat eselon II definitif di sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkot Medan. Hal ini penting, agar program setiap OPD berjalan dengan baik serta sesuai dengan target yang ditetapkan. DPRD Medan minta Wali Kota segera isi pejabat eselon II definitif itu oleh […]

Medan

Pemkot Medan Lanjutkan Penanganan Rob di Belawan

Inspirainews – Belawan, Pemerintah Kota (Pemkot) Medan lanjutkan penanganan rob di Belawan. Sebab, saat ini banjir rob di Belawan tidak dapat diprediksi kapan datangnya. Pemkot Medan lanjutkan penanganan rob di Belawan disampaikan Ketua Fraksi PAN-Perindo DPRD Kota Medan, T. Bahrumsyah, usai mendengar aspirasi masyarakat pada Reses IV masa sidang I tahun sidang 2025 -2026 yang […]

Medan

Warga Medan Utara Keluhkan Sulit Berobat & Mencari Kerja

Inspirasinews – Medan, Warga Medan Utara keluhkan sulit berobat dan mencari kerja. Selain itu, persoalan pendidikan dan kemiskinan juga masih membelit dan berdampak langsung terhadap kualitas hidup masyarakat. Warga Medan Utara keluhkan sulit berobat dan mencari kerja itu terungkap pada Reses IV Masa Sidang I Tahun Sidang 2025-2026 yang di laksanakan Wakil Ketua DPRD Kota […]

Medan Uncategorized

Saipul Bahri Usulkan Penanganan Banjir di Medan Utara Jadi Skala Prioritas

Inspirasinews – Marelan, Sekretaris Fraksi Partai NasDem DPRD Kota Medan, Saipul Bahri, usulkan penanganan banjir di Medan Utara menjadi skala prioritas, khususnya melakukan normalisasi Sungai Bedera dan Sungai Deli. Sebab, Medan Utara menjadi wilayah terparah terdampak banjir. Saipul Bahri usulkan penanganan banjir di Medan Utara menjadi skala prioritas itu setelah mendengar aspirasi masyarakat pada Reses […]