Inspirasinews – Medan, Plh Kepala Seksi Surveilans dan Imunisasi Dinas Kesehatan Kota Medan, Zulhelmi Hasibuan, mengungkapkan kawasan Medan bagian utara merupakan wilayah yang masuk kategori rendah dalam penyebaran Covid-19, dikarenakan tingkat mobilitas penduduknya tidak seperti masyarakat di kecamatan lain. “Penyebaran di wilayah itu tidak terlalu besar disebabkan beberapa hal, seperti mobilitas penduduk dan kepadatannya,” jelas […]
Tag: zulhelmi hasibuan
OPD Pemkot Medan Diminta Aktif Sosialisasikan Prokes
Inspirasinews – Medan, Pelaksana Harian Kepala Seksi Surveilans dan Imunisasi Dinas Kesehatan Kota Medan, Zulhelmi Hasibuan, Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 meminta seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di jajaran Pemko Medan untuk berperan aktif mengedukasi masyarakat sesuai dengan bidangnya masing-masing akan pentingnya penerapan protokol kesehatan di tengah pandemi Covid-19. Hal itu disampaikan, Zulhelmi Hasibuan, dalam keterangannya […]