Inspirasinews – Medan, Untuk ketiga kalinya di tahun 2022, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) akan menggelar kembali Uji Kompetensi Wartawan (UKW) pada akhir Desember 2022. Selain UKW, PWI Sumut juga melakukan penerimaan anggota muda dan ujian kenaikan tingkat dari anggota muda ke anggota biasa PWI. Ketua PWI Sumut, Farianda Putra Sinik, kepada […]
Tag: wartawan
Mahasiswa Malaysia Kunjungi PWI Sumut
Inspirasinews – Medan, Mahasiswa jurnalistik Pusat Pengajian Komunikasi Universiti Sains Malaysia (USM) Penang, Selasa (29/11/2022) berkunjung ke Kantor Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut, Jalan Adinegoro Medan. Kehadiran rombongan dalam rangka studi perbandingan di bidang pers kewartawanan itu diterima Sekretaris PWI Sumut SR Hamonangan Panggabean, Ketua DKP PWI Sumut Muhammad Syahrir di dampingi para Wakil Ketua […]
Ketua PWI Sumut Bangga Capaian Atlet Porwanas 2022
Inspirasinews – Medan, Pencapaian kontingen atlet Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut yang membawa pulang satu medali perak dan tiga perunggu pada Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIII tahun 2022 di Malang Raya, Jawa Timur menyisakan kebanggaan. Pesta olahraga khusus wartawan yang berlangsung pada 21-27 November lalu berhasil di tandai dengan prestasi membanggakan dari para atlet […]
Masih Jauh dari Sportifitas & Solidaritas, Atal Depari: Evaluasi Pelaksanaan Porwanas
Inspirasinews – Malang, Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Atal S Depari, menegaskan pihaknya akan mengevaluasi pelaksanaan Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas), mengacu pada Porwanas XIII tahun 2022 di Malang, Jawa Timur yang masih jauh dari sportifitas dan solidaritas. “Kita akan evaluasi, apakah Porwanas ini masih perlu atau tidak untuk digelar,” kata Atal mengomentari […]
Biliar Catat Sejarah di Porwanas XIII Malang
Inspirasinews – Malang, Cabang olahraga (Cabor) Biliar Kontingen PWI Sumut berhasil menorehkan sejarah di pagelaran Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIII 2022 Malang, Jawa Timur. Pada event tu, Sumut berhasil meraih 1 Perak dan 1 Perunggu. Kedua medali itu dipersembahkan oleh Condrad Naibaho dan Asril Tanjung dari nomor bola 9 double dan 1 perunggu dari […]
Tim Futsal Sumut ke 8 Besar Porwanas XIII
Inspirasinews – Malang, Dua tim futsal Sumatera Utara (Sumut) Under 40 dan After 40 melaju ke 8 besar (perempatfinal) cabang olahraga ( Cabor) futsal Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIII di Lapangan SM Futsal Malang, Jatim, Rabu (23/11/2022). Tim futsal Under 40 menang 6-2 atas NTB dan After 40 menang 5-1 atas tim Sulawesi Utara […]
Gubsu, Ketua DPRD & Wakapoldasu Lepas Kontingen PWI Sumut ke Porwanas
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, menegaskan semua warga Sumatera Utara (Sumut) wajib membesarkan nama Sumut di segala bidang, termasuk kontingen PWI Sumut yang akan berlaga di Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIII tahun 2022 di Malang, Jawa Timur. Penegasan itu disampaikannya ketika bersama Ketua DPRD Sumut, Baskami Ginting dan Wakapolda Sumut, Brigjen […]
Bobby: Pemkot Medan Butuh Wartawan Berkualitas & Berkompeten
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, mengatakan sangat membutuhkan wartawan berkualitas dan berkompeten, sehingga ke depan program dan kebijakan Pemkot Medan dapat tersampaikan kepada masyarakat dengan benar dan akurat. “Pada prinsipnya, Pemkot sangat butuh wartawan untuk menyampaikan program kepada seluruh masyarakat, sehingga ikut mengawasinya,” kata Bobby. Hal itu dikatakannya ketika membuka Uji Kompetensi […]
Futsal PWI Sumut Raih Hasil Positif
Inspirasinews – Binjai, Tim Futsal PWI Sumut meraih hasil positif pada uji coba melawan Tim Korpri Binjai di GOR Baru Binjai, Kamis (10/11/2022). Pelatih Dede Novandi pun memuji semangat para pemain yang bertanding. “Terima kasih buat pertandingan hari ini. Semangat dan kerja keras saya acungi jempol. Namun, secara keseluruhan saya kasih nilai 70. Masih ada […]
Gubernur Sumut: Kritik Boleh, Tapi Jangan Karena Sentimen
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, salah satu peran pers adalah mengkritik kebijakan. Namun, bukan bersifat sentimen, apalagi tendensius. “Saya termasuk tipe tidak alergi terhadap kritik. Tapi saya kecewa, bila kritik di landasi oleh kepentingan, sentimen pribadi dan tendensius,” kata Gubernur kepada Ketua PWI Pusat, Atal S Depari, saat bersilahturrahmi usai jalan […]









