Medan

Rendy Minta Dinas PU Fokus Benahi Drainase di Marelan

Inspirasinews – Medan, Anggota DPRD Kota Medan Fraksi Partai NasDem, T. Edriansyah Rendy, meminta Dinas PU Kota Medan untuk segera mendata dan menormalisasi drainase bermasalah di Kecamatan Medan Marelan. Pasalnya, rumah warga kerap di landa banjir setiap turun hujan. Permintaan itu disampaikannya menjawab aspirasi masyarakat pada Reses Masa Sidang ke-III Tahun Ketiga Tahun Anggaran 2022 […]

Medan

Masyarakat Belawan Pertanyakan Pemberlakuan Standar UHC

Inspirasinews – Belawan, Masyarakat Belawan II mempertanyakan pemberlakuan standar Universal Health Coverage (UHC). Sebab, masyarakat masih belum mendapatkan pelayanan kesehatan secara prima dari klinik dan rumah sakit yang ada di Kota Medan. Pertanyaan itu disampaikan kepada Wakil Ketua DPRD Kota Medan, T. Bahrumsyah, saat menjemput aspirasi masyarakat pada Reses Masa Sidang III Tahun Sidang ke […]