Sumut

Bobby Nasution Tinjau Korban Banjir di Langkat

Inspirasinews – Langkat, Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, tinjau korban banjir di sejumlah lokasi terdampak di Kecamatan Padangtualang dan Tanjungpura, Kabupaten Langkat, Jumat (5/12/2025). Bobby Nasution tinjau korban banjir di Langkat untuk melihat kondisi terkini di lapangan, sekaligus mendengar langsung aspirasi masyarakat. Turut mendampingi Bupati Langkat Syah Afandin, Kepala Dinas PUPR Sumut […]

Sumut

Bank Sumut & Pemkab Langkat Kerja Sama Tata Kelola Keuangan Daerah

Inspirasinews – Langkat, Bank Sumut dan Pemkab Langkat kerja sama tata kelola keuangan daerah. Selain itu, kerja sama semakin memperkuat kemitraan strategis antara kedua pihak. Bank Sumut dan Pemkab Langkat kerja sama tata kelola keuangan daerah itu di lakukan melalui penandatanganan Momerandum of Understanding (MoU) di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Senin (17/11/2025). Penandatanganan di […]

Sumut

Pemprov Komit Jadikan Bahorok & Tangkahan Destinasi Wisata Unggulan Sumut

Inspirasinews – Langkat, Pemerintah Provinsi (Pemprov) komit jadikan Bahorok dan Tangkahan destinasi wisata unggulan Sumatera Utara (Sumut), selain Danau Toba. Fokus utama pengembangan akan diarahkan pada pembangunan infrastruktur penunjang pariwisata. Pemprov komit jadikan Bahorok dan Tangkahan destinasi wisata unggulan Sumut itu disampaikan Gubernur Sumut, Muhammad Bobby Afif Nasution, saat berdiskusi dengan pelaku seni dan para […]

Sumut

Bobby Nasution Minta Mitigasi Dini Banjir Bandang Bahorok

Inspirasinews – Langkat, Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, minta mitigasi banjir bandang Bahorok, agar bencana banjir bandang tahun 2003 tidak terulang kembali, terutama saat curah hujan tinggi. Bobby Nasution minta mitigasi banjir bandang Bahorok pada Rakor kesiapsiagaan banjir bandang akibat bencana hidrometeorologi basah secara virtual bersama Kepala BMKG RI Dwikorita Karnawati di […]

Sumut

Bobby Nasution Serahkan 1.600 Asuransi Nelayan di Langkat

Inspirasinews – Langkat, Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, serahkan 1.600 nelayan di Langkat. Asuransi tersebut di harapkan dapat memberikan perlindungan, kenyamanan, dan mendukung para nelayan dalam menjalankan tugasnya. Bobby Nasution serahkan 1.600 nelayan di Langkat itu di Pendopo Jentera Malay, Jalan Chairil Anwar Kwala Bingei, Kecamatan Stabat, Kabupaten Langkat, Selasa (6/5/2025). “Pemerintah […]

Sumut Umum

PAN Rekomendasikan Bobby Nasution Maju Cagubsu

Inspirasinews – Medan, Partai Amanat Nasional (PAN) rekomendasikan, Bobby Nasution, maju sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara (Cagubsu) pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak Nopember 2024. PAN rekomendasikan, Bobby Nasution, maju sebagai Cagubsu itu ketika Ketua DPW PAN Sumut, Syah Afandin, menyerahkan surat rekomendasi kepada, Bobby Nasution, di Kantor DPW PAN Sumut, Jalan Sei Lepan, Kecamatan […]

Sumut

Plt Bupati Langkat Apresiasi Pertamina EP Pangkalan Susu & Rantau

Inspirasinews – Langkat, Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Langkat, Syah Afandin, apresiasi Pertamina EP Pangkalan Susu dan Rantau atas konsitensinya menjalankan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL). Sebab, program tersebut mendukung program strategis pemerintah. Plt Bupati Langkat apresiasi Pertamina EP Pangkalan Susu dan Rantau itu di tandai dengan pemberian piagam penghargaan kepada Field Manager Pertamina […]

Sumut

Pertamina EP Pangkalan Susu Bangun Kolaborasi dengan Stakeholder

Inspirasinews – Pangkalan Susu, PT Pertamina EP Pangkalan Susu bangun kolaborasi dengan stakeholder. Hal ini di lakukan untuk menjaga kelancaran operasional hulu migas di wilayah operasinya. PT Pertamina EP Pangkalan Susu bangun kolaborasi dengan stakeholder itu dengan melakukan kunjungan ke Kantor Bupati Langkat dan Kejaksaan Negeri Deliserdang, Senin (16/10/2023). Rombongan management PT Pertamina EP Pangkalan […]

Sumut

Pj Gubsu Harapkan SMK Peternakan Langkat Jadi Pilot Project Sekolah Peternakan di Sumut

Inspirasinews – Langkat, Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Hassanudin, harapkan SMK Peternakan Langkat jadi pilot project sekolah peternakan di Sumut. Pj Gubsu harapkan SMK Peternakan Langkat jadi pilot project sekolah peternakan di Sumut itu saat meresmikan SMK Peternakan Yayasan Pembangunan Pendidikan (YPP) Prof Dr Mohd Hatta di Jalan Perniagaan Nomor 235, Stabat Baru, Stabat, […]

Sumut Umum

Sambut HPN 2023, PWI Peduli Salurkan 1.000 Karung Beras di Langkat

Inspirasinews – Langkat, Menyambut Hari Pers Nasional (HPN) pada 9 Februari 2023 mendatang, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat menyelenggarakan program PWI Peduli. Rencananya, PWI Peduli akan memberikan 1.000 karung beras untuk anak stunting di Kabupaten Langkat, yang penyalurannya melalui PWI Kabupaten Langkat. “Beras tersebut akan kami saluran ke Pemerintah Kabupaten Langkat. Rencananya, akan diterima langsung […]