Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, apresiasi kafilah Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) Sumut atas keberhasilan menduduki peringkat tujuh nasional pada STQH ke-28 Tingkat Nasional di Kendari, Sulawesi Tenggara, Oktober lalu. Bobby Nasution apresiasi kafilah STQH Sumut itu diberikan saat menerima kunjungan pengurus Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Sumut […]
Tag: stqh
Pemenang STQH XIX 2025 Terima Bonus
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, serahkan bonus pemenang Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) XIX tingkat Provinsi Sumatera Utara (Sumut) tahun 2025. Kafilah Kota Medan keluar sebagai juara umum pada STQH XIX tersebut. Rico Waas serahkan bonus pemenang STQH XIX secara simbolis di Pendopo Rumah Dinas Wali Kota, Jalan […]
Sumut Targetkan 5 Besar STQH Nasional 2025
Inspirasinews – Deliserdang, Sumatera Utara (Sumut) targetkan lima (5) besar Seleksi Tilawatil Quran dan Hadis (STQH) Tingkat Nasional tahun 2025 yang akan diselenggarakan di Kendari, Sulawesi Tenggara. Sumut targetkan lima (5) besar STQH Nasional 2025 itu disampaikan Pengurus Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Sumut, Palid Muda Harahap, di lokasi STQH, Wisma Atlet Dinas Kepemudaan dan […]



