Inspirasinews – Medan, Indonesia rebut emas sepak bola SEA Games 2023. Indonesia rebut emas sepak bola SEA Games 2023 setelah Timnas U-22 menang dramatis 5-2 atas Thailand pada final cabor sepak bola putra SEA Games 2023 di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh, Selasa (16/5/2023) malam. Pada laga itu Indonesia berhasil membuka keunggulan 1-0 lewat tandukan Ramadhan Sananta […]