Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, lantik 7 pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkot Medan di Balai Kota Medan, Rabu (6/9/2023). Bobby Nasution lantik 7 pimpinan OPD Pemkot Medan di tandai dengan pemberian SK dan penyematan tanda jabatan serta penandatanganan berita acara pelantikan. Dalam sambutannya, Bobby, menekankan kepada pejabat yang dilantik untuk menjaga […]
Tag: pimpinan opd
Pimpinan OPD Pemkot Medan Diharapkan Lahirkan Kreasi & Inovasi
Inspirasinews – Medan, Pimpinan OPD (Organisasi Perangkat Daerah) Pemkot Medan diharapkan lahirkan kreasi dan inovasi, khususnya dalam mendukung terwujudnya visi misi Pemkot Medan. Pimpinan OPD Pemkot Medan diharapkan lahirkan kreasi dan inovasi itu disampaikan Wakil Wali Kota Medan, Aulia Rachman, saat menjadi mentor dalam Evaluasi Rancangan Proyek Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) di Gedung Badan […]
OPD Pemprov Sumut Ditarget Serap Anggaran Triwulan I 30%
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, menargetkan kepada para pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk serapan anggaran di triwulan I TA 2023 sebesar 30%. “Tujuannya untuk mempercepat pembangunan di Sumut, agar program-program kita lebih cepat terlaksana. Itu akan sangat membantu meningkatkan finansial dan ekonomi di Sumatera Utara. Jadi, OPD benar-benar bekerja lebih keras […]