Ekbis Medan

Pemkot Medan Raih Penghargaan TPID Teladan

Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan kembali didaulat sebagai Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Teladan dalam TPID Award Provinsi Sumut 2019 yang digelar di sela-sela Rapat koordinasi (Rakor) TPID Provinsi Sumut di, Senin (7/10/2019). Keberhasilan ini diraih karena Pemko Medan dinilai mampu menekan angka inflasi lewat kinerja TPID, khususnya menjaga ketersediaan barang dan jasa serta […]

Medan

ASN Pemkot Medan Kedapatan Keluyuran di Plaza Saat Jam Kerja

Inspirasinews – Medan, Sebanyak 7 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemko Medan kedapatan keluyuran pada saat jam kerja di dua pusat perbelanjaan modern dan tradisional di Kota Medan, Senin (7/10/2019). Ketujuh ASN selanjutnya membuat surat pernyataan untuk tidak mengulangi lagi perbuatan mereka. Apabila kedapatan kembali, sanksi tegas pun akan dijatuhkan sesuai dengan Peraturan […]

Medan

TNI Diharapkan Terus Bersinergi dengan Pemkot Medan

Inspirasinews – Medan, Walikota Medan, Dzulmi Eldin, berharap TNI terus bersinergi dengan semua stakeholder, termasuk Pemko Medan guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi seluruh warga Kota Medan. “Dengan begitu, akan terwujud wajah Kota Medan sebagai kota yang humanis bagi siapapun,” kata Walikota ketika usai upacara peringatan HUT TNI ke 74 di eks Bandara Polonia […]

Medan

Pemkot Medan & Baznas Salurkan Zakat Kepada Warga Korban Kebakaran

Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan bersama Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Sumut dan Kota Medan menyalurkan bantuan zakat dan infak kepada para korban kebakaran di Jalan S Parman Gang Langgar, Kelurahan Petisah Hulu, Kecamatan Medan Baru, Jumat (4/10/2019). Penyaluran zakat dan infak kepada 67 KK atau 385 jiwa korban kebakaran itu dilakukan secara simbolis […]

Medan

Wali Kota Tinjau Lokasi Kebakaran di Jalan S Parman

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Dzulmi Eldin, bersama Dandim 0201/BS, Kol Inf Roy Hansen Sinaga serta sejumlah pimpinan OPD, Rabu (2/10/2019) meninjau langsung lokasi kebakaran yang menghanguskan sekitar 43 rumah warga di Jalan S Parman, Kelurahan Petisah Hulu, Kecamatan Medan Baru. Selain menunjukkan rasa empati atas musibah kebakaran yang terjadi, peninjauan dilakukan untuk melihat […]

Medan

Kecelakaan Kerja Paling Banyak Terjadi di Jalan Raya

Inspirasinwes – Medan, Wakil Walikota Medan, Akhyar Nasution, mengatakan kecelakaan kerja yang terjadi selama ini paling banyak bukan di lokasi kerja melainkan di jalan raya. “Berdasarkan data yang kita peroleh dari pihak BPJS Ketenagakerjaan, para pekerja paling banyak mengalami kecelakaan saat hendak berangkat maupun pulang kerja bukan di lokasi kerja. Hal itu terjadi karena helm […]

Medan

Job Fair 2019 Tawarkan 701 Posisi Bagi Pencari Kerja

Inspirasinews – Medan, Kepala Dinas Ketenagakerjaan Kota Medan, Hannalore Simanjuntak, menyampaikan Job Fair merupakan kerjasama Pemko Medan melalui Dinas Tenaga Kerja Kota Medan dengan Kementrian Tenaga Kerja RI. Tercatat, ada 20 perusahaan yang ikut dan menawarkan 701 posisi. Disamping itu Job Fair juga menyedikan tempat bagi para difabel. “Tujuan dari Job Fair ini untuk memberikan informasi lowongan pekerjaan, mempertemukan antara pencari […]

Medan

20 Perusahaan Ikuti Job Fair Kota Medan 2019

Inspirasinews – Medan, Sebanyak 20 perusahaan ikut ambil bagian dalam Job Fair Kota Medan 2019. Kegiatan yang diselanggarakan di halaman Kantor Dinas Tenaga Kerja Kota Medan, Jalan KH Wahid Hasyim, Medan itu secara resmi dibuka Wakil Walikota Medan, Akhyar Nasution, Jumat (27/9/2019). Dalam sambutannya, Akhyar, mengatakan sasaran yang ingin dicapai melalui Job Fair adalah terciptanya penyelenggaraan pembangunan […]

Medan

Pemkot Medan Terima Hibah 3 BMN Infrastruktur Jalan Dari Kemen-PUPR

Inspirasinews – Jakarta, Walikota Medan, Dzulmi Eldin, menandatangani Naskah dan Berita Acara Serah Terima (BAST) Hibah Barang Milik Negara (BMN) Dari Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen PUPR) Republik Indonesia di Pendopo Gedung Cipta Karya Kemen-PUPR, Jalan Pattimura, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (25/9/2019).           Penandatanganan ini dilakukan setelah permohonan pengajuan […]

Medan

Siswa SD di Medan Maimun Diajarkan Hadapi Bencana

Inspirasinews – Medan, Guna mengantisipasi para siswa tidak panik dan langsung mengetahui tindakan apa yang harus dilakukan saat terjadi bencana, Pemko Medan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Medan melaksanakan Sosialisasi Pengenalan Gejala, Resiko dan Menghadapi Bencana Di Sekolah-Sekolah Dasar Daerah Rawan Bencana di Kecamatan Medan Maimun, Selasa (24/9/2019). Sosialisasi diikuti seratusan siswa dari 10 […]