Inspirasinews – Medan, Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Sumatera Utara (Sumut), Kahiyang Ayu, perkenalkan wastra (kain tradisional) khas Sumut ke istri Duta Besar (Dubes) Amerika Serikat (AS) untuk Indonesia, Dusadee Haymond. Kahiyang Ayu perkenalkan wastra khas Sumut ke istri Dubes AS dalam kunjungan ke Galeri Dekranasda Sumut, Jalan Iskandar Muda Nomor 272 Medan, Senin […]
Tag: medan
Investasi Sumut Tembus Rp28,4 Triliun Lebih
Inspirasinews – Medan, Investasi Sumut tembus Rp28,4 triliun lebih atau sekitar 60% dari target pada semester I tahun 2025. Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut menargetkan nilai investasi tahun 2025 sebesar Rp53,67 triliun. Investasi Sumut tembus Rp28,4 triliun lebih itu disampaikan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Sumut, Chandra Dalimunthe, dalam keterangannya kepada […]
Bobby Nasution: Tidak Razia Truk Plat BL!
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Muhammad Bobby Afif Nasution, menegaskan tidak razia truk plat BL saat meninjau jalan provinsi ruas Simpang Tiga-Namo Unggas-Tangkahan di Kabupaten Langkat yang amblas, Sabtu (27/9/2025) kemarin. Bobby Nasution menegaskan, tidak razia truk plat BL itu menjawab wartawan usai rapat paripurna DPRD Sumut, Senin (29/9/2025). Dia juga memaparkan persoalan itu […]
APBD Sumut 2025 Berkurang Rp696 Miliar Lebih
Inspirasinews – Medan, Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Sumatera Utara (Sumut) 2025 berkurang Rp696 miliar lebih. APBD 2025 sebelum perubahan sebesar Rp13,242 triliun dan setelah perubahan menjadi Rp12,546 trilun atau berkurang Rp696,79 miliar. Angka tersebut mempertimbangkan adanya penuruan PAD dan transfer dari Pusat. APBD Sumut 2025 berkurang Rp696 miliar lebih itu di ketahui pada […]
FPKS Minta Pemkot Medan Maksimalkan Serapan Anggaran & Capaian PAD
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) minta Pemkot Medan maksimalkan serapan anggaran dan capaian pendapatan asli daerah (PAD) di sisa tahun anggaran 2025. FPKS minta Pemkot Medan maksimalkan serapan anggaran dan capaian PAD dalam pendapatnya yang disampaikan, Sri Rezeki, pada sidang paripurna pengesahan P-APBD Kota Medan 2025, Senin (29/9/2025). Sidang paripurna di pimpin […]
FPDIP: Program Quick Wins Jangan Hanya Slogan Enak Didengar
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (FPDIP) menegaskan program Quick Wins jangan hanya slogan enak didengar, namun manfaatnya harus dirasakan masyarakat Kota Medan secara nyata dengan upaya-upaya progresif, inovatif, bersinergi dan terpadu. FPDIP menegaskan, program Quick Wins jangan hanya slogan enak didengar itu dalam pendapatnya yang disampaikan, Johannes Hutagalung, pada sidang paripurna pengesahan […]
Sah! P-APBD Kota Medan 2025 Rp6,9 Triliun Lebih
Inspirasinews – Medan, Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P-APBD) Kota Medan 2025 Rp6,9 triliun lebih disahkan dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (29/9/2025). P-APBD Kota Medan 2025 Rp6,9 triliun lebih disahkan setelah fraksi-fraksi di DPRD Kota Medan dapat menerima dan menyetujui Ranperda P-APBD 2025 menjadi Perda. Pengesahan di tandai dengan penandatanganan berita acara […]
Hadi Suhendra: RS & Puskesmas Jangan Persulit Masyarakat Dapatkan Layanan Kesehatan
Inspirasinews – Belawan, Wakil Ketua DPRD Kota Medan, Hadi Suhendra, menegaskan, rumah sakit (RS) dan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) jangan persulit masyarakat dapatkan layanan kesehatan. Hadi Suhendra menegaskan, RS dan Puskesmas jangan persulit masyarakat dapatkan layanan kesehatan itu pada sosialisasi ke IX Tahun Anggaran (TA) 2025 produk hukum daerah Perda Kota Medan Nomor 4 Tahun […]
Reinhart Jeremy Ajak Orang Tua Lindungi Anak
Inspirasinews – Medan, Bendahara Fraksi Partai Solidaritas Indonesia (PSI) DPRD Kota Medan, Reinhart Jeremy Anindhita, ajak orang tua lindungi anak dari kekerasan dan intimidasi. Reinhart Jeremy Anindhita ajak orang tua lindungi anak pada sosialisasi ke IX Tahun Anggaran (TA) 2025 produk hukum daerah Perda Kota Medan Nomor 6 Tahun 2023 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak di […]
Rico Waas Dorong Digitalisasi Sistem NJOP
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, dorong digitalisasi sistem Nilai Jual Objek Pajak (NJOP). Hal ini untuk memastikan trasnsparansi serta menutup celah praktik yang bisa merugikan negara. Rico Waas dorong digitalisasi sistem NJOP itu disampaikannya saat menerima audiensi pengurus Ikatan Pejabat Pembuat Akta Tanah (IPPAT) Kota Medan di Rumah Dinas […]