Inspirasinews – Medan, Dinas Kesehatan Kota Medan mengklaim penularan Covid-19 di Kota Medan kian terkendali. Pasalnya, angka kematian akibat Covid-19 di Kota Medan semakin menurun dari waktu ke waktu. Berdasarkan data Satgas Covid-19 Kota Medan per Senin (16/11/2020), angka kematian ada 308 kasus atau hanya bertambah 2 kasus dari sebelumnya 306 kasus. “Mudah-mudahan nanti semakin […]
Tag: medan petisah
Medan Masih Zona Merah Covid-19
Inspirasinews – Medan, Meskipun kesembuhan menunjukkan penurunan, status Kota Medan masih masuk zona merah penyebaran Covid-19. “Status Kota Medan tidak berubah, masih zona merah,” sebut Surveilans Dinas Kesehatan Kota Medan, Jojor Simamora, dalam keterangannya kepada wartawan di Posko Satgas Covid-19 Kota Medan, Jalan Rotan Proyek Petisah, Senin (16/11/2020). Untuk penetapan status satu daerah, kata Jojor, […]
Kesadaran Warga Medan Disiplin Prokes Meningkat
Inspirasinews – Medan, Juru bicara Satgas Covid-19 Kota Medan, dr Mardohar Tambunan MKes, mengatakan walaupun Kota Medan masih berada di zona merah, namun tingkat kesadaran warga Medan untuk disiplin dalam menerapkan 3M semakin membaik. Artinya, warga sudah mulai sadar memakai masker saat beraktifitas, mencuci tangan pakai sabun atau handsanitizer dengan air mengalir dan menjaga jarak. […]
Silahkan Buka Usaha, Asal Patuhi Prokes
Inspirasinews – Medan, Salah satu sektor yang paling terdampak saat pandemi Covid-19 adalah sektor Pariwisata. Hal ini terlihat dari menurunnya tingkat okupansi hotel, ditutupnya tempat hiburan hingga anjloknya omset dari bisnis yang berkaitan dengan pariwisata. Keluarnya kebijakan Presiden yang menekankan keseimbangan antara penanganan kesehatan dan kegiatan perekonomian membawa angin segar dan perlahan dunia pariwisata kembali […]
Ingat, Pernah Terpapar Belum Tentu Kebal!
Inspirasinews – Medan, Juru bicara Satgas Covid-19 Kota Medan, Mardohar Tambunan, menjelaskan banyak informasi di tengah masyarakat tentang Covid-19 yang keliru, sehingga menimbulkan kebingungan dan akhirnya menjadi salah dalam menghindari penyebaran Covid -19. “Informasi yang menegaskan orang sudah pernah terpapar Covid-19 akan kebal terhadap Covid-19. Itu informasi salah,” tegas Mardohar Tambunan kepada wartawan di Posko […]
Lagi, 45 Pasien Covid-19 di Medan Dinyatakan Sembuh
Inspirasinews – Medan, Hingga Jumat (6/11//2020) angka suspek Covid-19 di Kota Medan mencapai 304 orang, jumlah terkonfirmasi Covid-19 mencapai 6.953 orang, sedangkan untuk pasien yang telah sembuh sebanyak 5.329 orang. “Artinya, dari angka tersebut sudah banyak penurunan kasus Covid-19 di Kota Medan. Tingkat kesembuhan itu semakin lama semakin meningkat,” sebut juru bicara Satgas Covid-19 Kota […]
Warga Medan Diingatkan Selalu Hidup Bersih, Sehat & Disiplin Terapkan Prokes
Inspirasinews – Medan, Penjabat sementara (Pjs) Walikota Medan, Arief Sudarto Trinugroho, mengingatkan seluruh masyarakat Kota Medan, khususnya Kecamatan Medan Deli agar selalu menerapkan perilaku hidup bersih, sehat dan disiplin menjalankan protokol kesehatan sebagai adaptasi kebiasaan baru di masa pandemi Covid-19. “Adaptasi kebiasaan baru yang harus dilakukan adalah memakai masker, menjaga jarak minimal 1 meter dan […]
Masyarakat Garda Terdepan Putus Sebaran Covid-19
Inspirasinews – Medan, Masyarakat adalah garda terdepan memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Sebab, tanggungjawab tersebut bukan hanya terletak pada pemerintah apalagi petugas tenaga kesehatan semata, melainkan masyarakat adalah kunci virus Corona dapat diakhir lewat kepatuhan mengikuti protokol kesehatan. “Kunci memutus mata rantai penyebaran Covid-19 ini terletak di tangan kita semua. Caranya dengan selalu menyadari dan […]
“Jangan Pernah Lalai Laksanakan Prokes”
Inspirasinews – Medan, Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Medan, Zulfansyah Ali Saputra, mengharapkan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di jajaran Dinas PU khususnya dan Pemko Medan umumnya tidak lalai dan menjalankan protokol kesehatan, seperti memakai masker, jaga jarak serta cuci tangan dengan sabun dan air mengalir seperti yang dianjurkan dalam Perwal No. 27/2020 tentang […]
Warga Medan Diajak Tetap Disiplin Terapkan Prokes
Inspirasinews – Medan, Juru bicara Satgas Covid-19 Kota Medan, Mardohar Tambunan, mengajak seluruh masyarakat Kota Medan agar tetap bersama-sama dalam meningkatkan disiplin untuk menerapkan protokol kesehatan pada kehidupan sehari-hari. “Kesadaran kita semua merupakan wujud kebersamaan dalam memutus penyebaran virus Covid-19. Mari terus meningkatkan kedisiplinan kita dalam menjaga protokol kesehatan dengan tetap memakai masker, mencuci tangan […]









