Inspirasinews – Medan, Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kota Medan tegaskan tanah Hak Pengelolaan Lahan (HPL) nomor 1, 2 dan 3 Petisah Tengah secara sah adalah aset milik Pemkot Medan. “Itu tercatat dalam Kartu Inventaris Barang (KIB) A berdasarkan Sertifikat yang dikeluarkan Kantor Pertanahan Kota Medan Tahun 1974 sebagai perpanjangan Menteri Agraria dan Tata […]
Tag: medan petisah
Aulia: Pemkot Medan Komit Turunkan Angka Stunting
Inspirasinews – Medan, Wakil Wali Kota Medan, Aulia Rachman, selaku Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) mengatakan Pemkot Medan terus berupaya dan berkomitmen menurunkan angka stunting di Kota Medan. Hal itu di lakukan sedini mungkin untuk menghindari terhambatnya tumbuh kembang anak. Hal itu dikatakannya saat membuka Desiminasi Hasil Audit Kasus Stunting Kota Medan Tahap I […]
2024, Jalur Layang KA Kualanamu-Medan-Binjai Dapat Digunakan
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, mendampingi Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi, meninjau pembangunan jalur layang Kereta Api (KA) Lintas Medan-Binjai di Jalan Sekip, Kecamatan Medan Petisah, Sabtu (24/9/2022). “Rencananya, jalur layang KA ini dapat di pergunakan pada tahun 2024 mendatang,” kata Bobby. Bobby berharap, kepada Menteri Perhubungan serta PT KAI agar […]
Bobby Tinjau Lokasi Banjir di Medan Petisah & Medan Baru
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, meninjau lokasi banjir di Jalan Tinta, Kelurahan Sei Putih Barat, Kecamatan Medan Petisah dan Jalan Dr Mansyur, Kelurahan Selayang I, Kecamatan Medan Selayang, Kamis (18/8/2022). Selain ingin melihat kondisi warga terdampak banjir, peninjauan juga untuk mencari akar masalah terjadinya banjir. Di kawasan Jalan Tinta, pemicu banjir akibat […]
Pemkot Desak PLN Transparan Soal Data Pelanggan di Medan
Inspirasinews – Medan, Wakil Wali Kota Medan, Aulia Rachman, meminta PLN untuk transparan soal data pelanggan di Kota Medan, sehingga di ketahui secara benar dan pasti besaran Pajak Penerangan Jalan Umum (PPJU) yang dipungut PLN dari warga Kota Medan. Permintaan itu disampaikan, Aulia Rachman, dalam petemuan lanjutan antara Pemkot Medan dengan PT. PLN (Persero) di […]
Bobby Inginkan Dekranasda Beri Edukasi & Pelatihan UMKM
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan selaku Pembina Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Medan, Bobby Nasution, menginginkan seluruh pengurus Dekranasda dapat bergerak cepat turun langsung ke masyarakat memberikan edukasi dan pelatihan UMKM kepada kaum ibu, sehingga dapat membantu meningkatkan ekonomi keluarga di tengah pandemi Covid-19 saat ini. Keinginan itu disampaikan, Bobby Nasution, dalam sambutannya […]
Pemkot Medan Kembali Gelar Operasi Pasar Minyak Goreng
Inspirasinews – Medan, Dinas Perdagangan Kota Medan dan PUD Pasar Kota Medan bekerjasama dengan distributor kembali menggelar Operasi Pasar (OP) minyak goreng di Pasar Petisah, Kamis (3/2/2022). Kepala Dinas Perdagangan Kota Medan, Damikrot, mengungkapkan operasi pasar yang di lakukan ini untuk mengatasi tingginya harga serta mengurangi kelangkaan minyak goreng di beberapa tempat. “Berbeda dari sebelumnya,minyak […]
Bobby Minta Fasilitas Pasar Petisah Diperbaiki
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, meminta penanggungjawab Pasar Petisah harus segera melakukan perbaikan di pasar tersebut, sebab sejumlah fasilitas yang ada mengalami kerusakan, seperti genteng yang hampir roboh dan bocor serta AC yang tidak hidup. “Sebagai pengelola harus bertanggungjawab. Saya tidak mau ada alasan apapun. Fasilitas yang kurang memadai ini […]
WN Inggris Positif Covid-19 di Medan, Bobby: Belum Bisa Dipastikan Varian Omicron
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, langsung meninjau RS Royal Prima di Jalan Ayahanda Medan, Rabu (5/1/2022) saat mendapat informasi seorang warga negara Inggris positif Covid-19. Apalagi, WN INggris itu di sebut-sebut bergejala varian Omicron. Di dampingi Kadis Kesehatan Kota Medan, Taufik Ririansyah, Bobby, melakukan pertemuan dengan pihak rumah sakit untuk mengetahui […]
Wakil Ketua DPRD Imbau Warga Kota Medan Mau Divaksin
Inspirasinews – Medan, Wakil Ketua DPRD Kota Medan, Rajudin Sagala, mengimbau masyarakat Kota Medan agar mau di vaksin, sehingga usaha Wali Kota Medan, Bobby Nasution, membawa Kota Medan menuju zona aman dari penyebaran Covid-19 bisa berhasil. “Tanpa kerja sama kita semua, mustahil program ini berjalan,” kata Rajudin Sagala saat meninjau pelaksanaan vaksinasi di RSU Royal […]