Inspirasinews – Batang Angkola, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, ajak masyarakat lestarikan situs budaya. Karena, situs budaya merupakan salah satu cara menelusuri identitas etnis dan informasi penting masa lalu. Edy Rahmayadi ajak masyarakat lestarikan situs budaya itu usai berziarah ke makam Namora Pande Bosi di Kelurahan Sigalangan, Kecamatan Batang Angkola, Tapanuli Selatan, Rabu (2/8/2023). Edy […]
Tag: makam
Ijeck akan Upayakan Makam Guru Patimpus Lebih Layak
Inspirasinews – Deliserdang, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck), akan upayakan makam Guru Patimpus lebih layak. “Tempat ini harus jadi tempat sejarah, karena ini bagian dari pelestarian sejarah. Generasi-generasi kita ke depan harus mengetahui bahwa ini makam pendiri Kota Medan,” kata Ijeck. Ijeck akan upayakan makam Guru Patimpus lebih layak saat ziarah ke Makam […]