Inspirasinews – Medan, Ketua TP PKK Provinsi Sumatera Utara, Nawal Lubis, mengajak seluruh kader PKK untuk lebih responsif terhadap berbagai permasalahan di masyarakat, baik itu sisi kesehatan, pendidikan, ekonomi dan sosial. “Hal inilah yang menjadi bagian dari sasaran program kerja PKK dalam membantu program pemerintah daerah, salah satunya mendukung program nasional mengentaskan kasus stunting,” kata […]
Tag: ketua tp pkk sumut
Jokowi: Harga Kebutuhan Pokok di Medan Masih Baik
Inspirasinews – Medan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Ibu Iriana di dampingi Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, Ketua TP PKK Sumut Nawal Lubis, Wali Kota Medan Bobby Nasution dan Ketua TP PKK Kota Medan Kahiyang Ayu, Kamis (9/2/2023) mengunjungi pasar tradisional di Kota Medan. Kedua pasar itu, yakni Pasar Bakti dan Pasar Halat. Dari hasil kunjungannya, […]
Bupati/Wali Kota di Sumut Diajak Sukseskan PIN Polio
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, mengajak Bupati/Wali Kota se-Sumut turut mensukseskan Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio pada 13 Februari-Maret 2023, guna melindungi anak-anak Sumut dari penyakit Polio. “Dukungan dan peran serta semua pihak di jajaran pemerintah dan masyarakat, sangat di perlukan agar cakupan pelaksanaan Sub PIN Polio di Sumut mampu mencapai […]
Nawal Lubis Harapkan Expo UMKM Terus Digalakkan
Inspirasinews – Medan, Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Sumatera Utara, Nawal Lubis, berharap kegiatan expo produk UMKM dapat terus di galakkan, untuk membantu para pengusaha menjalankan bisnisnya agar dapat terus berkembang. “Dengan kegiatan ini, tentunya membantu UMKM dalam mengenalkan produk mereka pada masyarakat,” ucap Nawal Lubis saat mengunjungi Expo Produk UMKM […]