Medan

DPRD Medan Apresiasi Dishub Selesaikan Soal Parkir Jalan Jawa

Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Medan apresiasi Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Medans selesaikan soal parkir Jalan Jawa, Kecamatan Medan Timur. DPRD Medan apresiasi Dishub selesaikan soal parkir Jalan Jawa itu disampaikan Komisi IV DPRD Kota Medan dalam rapat dengar pendapat dengan Dishub Kota Medan, Selasa (11/11/2025). “Kita memberikan apresiasi kepada Dishub Medan […]