Inspirasinews – Medan, Wakil Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, mengapresiasi langkah Pemko Medan dalam hal ini Wali Kota dan Wakil Wali Kota Medan yang bergerak cepat melakukan penataan atau merevitalisasi kota lama Kesawan. “Belum dua bulan memimpin, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Medan sudah melakukan bagaimana sebuah kawasan kota lama menjadi salah satu […]