Sumut

Di Depan Jokowi, Edy Rahmayadi Targetkan Angka Stunting Turun 12%

Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, menargetkan tahun 2023 stunting di Sumut turun ke angka 12%. Target itu disampaikannya di hadapan Presiden RI, Joko Widodo, pada puncak acara peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-29 tahun 2022 di Lapangan Merdeka Medan, Kamis (7/7/2022). Saat ini, kata Edy, angka prevalensi stunting Sumut sama dengan […]