Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, menyampaikan Pemkot Medan berupaya jamin penuhi hak anak. Hal itu nantinya bisa menjadi indikator menjadikan Medan sebagai Kota Layak Anak. Pemkot Medan berupaya jamin penuhi hak anak itu disampaikan, Bobby Nasution, pada kegiatan Verifikasi Lapangan Hybrid Evaluasi Kota Layak Anak Tahun 2023 oleh pihak Kementerian Pemberdayaan Perempuan […]