Inspirasinews – Medan, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan, Antonius Devolis Tumanggor, rela begadang untuk mengece langsung pengerjaan proyek cor beton di Jalan Karya Mesjid, Lingkungan VIII, Kelurahan Sei Agul, Kecamatan Medan Barat, Selasa (6/12/2022) dini hari. Politisi Partai NasDem itu memantau langsung pengerjaan cor beton sepanjang 532 meter dan lebar 5 meter […]
Tag: dinas pu
FPAN: Penanganan Banjir Harus Dilaksanakan Sesuai Perencanaan
Inspirasinews – Medan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Medan bersama Pemerintah Kota Medan telah mengesahkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Medan TA 2023 sebesar Rp7,2 triliun lebih. Dari jumlah itu, sebesar Rp1,4 triliun lebih di alokasikan pada Dinas Pekerjaan Umum (PU) Fraksi Partai Amanat Nasional (FPAN) DPRD Kota Medan berharap besarnya anggaran […]
Fraksi HPP Nilai Pengerjaan Infrastruktur Belum Profesional
Inspirasinews – Medan, Fraksi Partai Hanura, PSI dan PPP (HPP) DPRD Kota Medan menilai pengerjaan infrastruktur yang di lakukan Pemkot Medan melalui OPD terkait belum profesional. “Pengerjaan di lakukan akhir tahun, sehingga kualitas proyek tidak maksimal. Kesannya buru-buru, sekadar menghabiskan anggaran,” kata Ketua Fraksi HPP, Hendra DS, Sabtu (3/12/2022). Hendra mengaku, hal itu juga disampaikannya […]
Anggaran Rp1,3 T untuk Jalan & Drainase Harus Terealisasi Seluruhnya
Inspirasinews – Medan, Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kota Medan meminta anggaran sebesar Rp1,3 triliun lebih pada Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Medan untuk program penyelenggaraan jalan dan drainase dapat direalisasikan seluruhnya. “Harus dikerjakan berdasarkan skala prioritas sesuai kondisi kerusakan jalan, jembatan dan drainase yang ada,” kata Ketua Fraksi PDI Perjuangan, Robi Barus, Jumat (2/12/2022). Dia […]
Minimalisir Banjir, Pemkot Medan Bangun Kolam Retensi
Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan membangun kolam retensi di sejumlah wilayah di Kota Medan, salah satunya di Griya Martubung, Kecamatan Medan Labuhan. Ini di lakukan sebagai upaya meminimalisir terjadinya banjir. Berdasarkan data dari Dinas PU Kota Medan, pembangunan kolam retensi telah di mulai 20 Juni 2022. Di rencanakan proses pengerjaannya 190 hari kalender dan selesai […]
Legislator Dorong Dinas PU Hindari Silpa
Inspirasinews – Medan, Anggota Komisi IV DPRD Kota Medan, Daniel Pinem, mendorong Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Medan untuk bergerak cepat merealisasikan program untuk menghindari terjadinya Sisa Lebih Penggunaan Anggaran (Silpa). “Waktu tinggal 4 bulan lagi. Dinas PU harus cerdas mensiasatinya. Jangan sampai terjadi Silla,” kata Daniel Pinem pada rapat di ruang Komisi IV DPRD […]
Penanganan Banjir di Jalan Letda Sujono Medan Dipertanyakan
Inspirasinews – Medan, Anggota Komisi IV DPRD Kota Medan, Edwin Sugesti Nasution, mempertanyakan Dinas PU Kota Medan dalam penanganan banjir di Jalan Letda Sujono atau persisnya tepat bawah tol Bandar Selamat Medan. “Apa program yang sudah di tetapkan mengatasi banjir yang cukup memprihatinkan itu,” tanyanya pada rapat di ruang Komisi IV DPRD Kota Medan, Senin […]
DPRD Medan Ingatkan Dinas PU Soal Anggaran
Inspirasinews – Medan, Ketua Komisi IV DPRD Kota Medan, Haris Kelana Damanik, meminta sekaligus menekankan kepada Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Medan agar menjalankan program dengan benar, sehingga alokasi anggaran sebesar Rp1,007 triliun tidak menjadi Sisa Lebih Penggunaan Anggaran (Silpa). “Anggaran begitu besar, jadi harus di manfaatkan untuk menyelesaikan banjir dan perbaikan infrastruktur dengan benar,” […]
Tak Bawa Data Lengkap, DPRD Medan Kecewa Sama Kadis PU
Inspirasinews – Medan, Komisi IV DPRD Kota Medan kecewa terhadap Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Medan. Sebab, tidak membawa data lengkap saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) terkait evaluasi penggunaan anggara triwulan pertama tahun 2022. Akibatnya, terpaksa rapat di tunda dan di jadwalkan kembali. “Percuma dong kita panggil mereka, tapi data-data untuk dibahas di dalam […]
Bobby Harap Forkopimda Dukung Pembangunan Tanggul Rob
Inspirasinews – Belawan, Wali Kota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution, berharap seluruh unsur Forkopimda mendukung pembangunan tanggul rob oleh Pemkot Medan di Zona C. Harapan itu disampaikannya saat memimpin rapat dengan unsur Forkopimda Medan bagian Utara di Mako Marinir, Jalan Serma Hanafiah Belawan, Selasa (12/7/2022). Pembangunan tanggul rob, kata Bobby, akan terus di lanjutkan. Setiap […]