Medan

Bobby Janji akan Bangun Fasilitas Damkarmat Tahun Ini

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, berjanji akan membangun beberapa fasilitas pendukung kinerja Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat), guna menjadikan Dinas Damkarmat semakin profesional lagi. Janji itu disampaikan, Bobby, dalam sambutannya pada peringatan HUT ke-73 Satpol PP, HUT ke- 61 Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) dan HUT ke-104 Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan […]

Medan

Legislator Minta Pemkot Medan Perhatikan Kawasan Padat Penduduk

Inspirasinews – Medan, Sejumlah rumah di Jalan Bromo Medan, Kamis (19/1/2023) malam terbakar. Dikabarkan, seorang warga dilarikan ke rumah sakit, karena mengalami luka. Anggota Komisi I DPRD Kota Medan, Rudiyanto Simangusong, mengingatkan Pemerintah Kota Medan untuk memperhatikan kawasan padat penduduk. “Pemkot juga harus menempatkan mobil pemadam kebakaran (Damkar) dekat dengan kawasan padat penduduk,” pinta Rudiyanto […]