Sumut

11.625 PPPK Paruh Waktu Pemprov Sumut Terima SK

Inspirasinews – Deliserdang, Sebanyak 11.625 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terima Surat Keputusan (SK) dari Gubernur Sumut, Muhammad Bobby Afif Nasution. Sebanyak 11.625 PPPK Paruh Waktu Pemprov Sumut terima SK dari Gubernur Sumut di Lapangan Astaka, Jalan Williem Iskandar/Jalan Pancing, Deliserdang, Rabu (24/12/2025). Jumlah tersebut terdiri […]

Sumut Umum

Presiden Prabowo Kembali Tinjau Bencana di Sumut

Inspirasinews – Deliserdang, Presiden Prabowo Subianto kembali tinjau bencana banjir dan longsor di Sumatera Utara (Sumut) dan Aceh. Presiden tiba setelah menyelesaikan rangkaian kunjungan kerja ke Pakistan dan Rusia. Presiden kembali tinjau bencana Sumut dan Aceh tiba di Bandara Kualanamu, Deliserdang, Jumat (12/12/2025) dinihari. Kehadiran Presiden disambut Gubernur Sumatera Utara Muhammad Bobby Afif Nasution, Pangdam […]

Sumut

FKPAI Sumut Salurkan Bantuan Bencana ke Sibolga & Tapteng

Inspirasinews – Medan, Tim Forum Komunikasi Penyuluh Agama Islam (FKPAI) Sumatera Utara (Sumut) salurkan bantuan bencana banjir dan longsor ke Sibolga dan Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng). Tim FKPAI salurkan bantuan bencana ke Sibolga dan Tapteng secara resmi dilepas Katim Penyuluhan Agama Islam dan Sistem Informasi Kanwil Kemenag Sumut, Erni Sukmawati Harahap, di Perumahan Setia Jadi, […]

Ekbis

Salurkan Manfaat Program CWLD, Bank Sumut Dorong Literasi Digital Siswa di Deliserdang

Inspirasinews – Deliserdang, Bank Sumut dorong literasi digital siswa di Kabupaten Deliserdang melalui penyaluran manfaat Program Cash Waqf Linked Deposit (CWLD) ke Sekolah Bintang Rabbani di Desa Tiga Juhar, Kabupaten Deliserdang. Bank Sumut dorong literasi digital siswa di Deliserdang di lakukan PT. Bank Sumut melalui Unit Usaha Syariah dengan menyerahkan empat unit laptop ke sekolah […]

Sumut

Sumut Telah Tanam Mangrove Seluas 8.307 Hektar

Inspirasinews – Medan, Provinsi Sumatera Utara (Sumut) telah tanam mangrove seluas 8.307 hektar (Ha) sejak tahun 2018-2024. Ini sejalan dengan salah satu program prioritas pembangunan nasional, yaitu menjamin pelestarian lingkungan hidup. Sumut telah tanam mangrove seluas 8.307 Ha itu disampaikan Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumatera Utara (Sumut), Sulaiman Harahap, pada Peringatan Hari Menanam […]

Sport

Indonesia Berpeluang Juara Umum Kejuaraan Atletik Asia Tenggara

Inspirasinews – Deliserdang, Indonesia berpeluang juara umum kejuaraan atletik Asia Tenggara U-18 dan U-20 dengan raihan medali sementara total 12 emas, 11 perak dan 14 perunggu. Indonesia berpeluang juara umum kejuaraan atletik Asia Tenggara itu di ketahui setelah berhasil menambah dua medali emas pada nomor steeplechase 2.000 meter U-18 putra dan putri di Stadion Madya […]

Sport

Atlet Tolak Peluru Singapura Puji Stadion Madya Atletik Sumut

Inspirasinews – Deliserdang, Atlet tolak peluru Singapura, Loh Ding Rong Anson, puji Stadion Madya Atletik Sumatera Utara (Sumut). Menurutnya, stadion di kawasan Sport Centre Sumut, Deliserdang, itu menawarkan kenyamanan, kemudahan dan kondisi ideal bagi para atlet. Atlet tolak peluru Singapura puji Stadion Madya Atletik Sumut itu disampaikannya menjawab wartawan di di Stadion Madya Atletik Sumut, […]

Sport

Indonesia Pimpin Perolehan Medali Kejuaraan Atletik Asia Tenggara

Inspirasinews – Deliserdang, Indonesia pimpin perolehan medali sementara kejuaraan atletik Asia Tenggara U-18 dan U-20 yang berlangung di Stadion Madya Atletik Sumut. Indonesia pimpin perolehan medali sementara kejuaraan atletik Asia Tenggara itu, setelah pada, Senin (17/11/2025) berhasil menambah tiga medali emas, empat perak dan tiga perunggu. Tiga emas Indonesia dipersembahkan Nixon AT Simangunsong dari nomor […]

Sport Sumut

Tinjau TC SEA Games 2025, Bobby Nasution Doakan Timnas Voli Putri Bisa Dapat Emas

Inspirasinews – Deliserdang, Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, doakan Tim Nasional (Timnas) bola voli putri bisa dapat emas. Sebab, bola voli merupakan salah satu cabang olahraga yang diproyeksikan menyumbang medali emas pada SEA Games nanti. Bobby Nasution doakan Timnas voli putri bisa dapat ema situ saat meninjau Training Centre (TC) Timnas bola […]