Sumut

Sekda Sumut Ajak Masyarakat Jaga Geosite di Kawasan Danau Toba

Inspirasinews – Simalungun, Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda)Sumatera Utara (Sumut), Armand Effendy Pohan, ajak masyarakat jaga dan rawat geosite di kawasan Danau Toba. Sekda Sumut ajak masyarakat jaga dan rawat geosite di kawasan Danau Toba itu pada kegiatan penanaman pohon dalam rangka ‘Gerakan Bersama untuk Kaldera Toba’ di Desa Sibaganding, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kabupaten […]

Sumut

Bobby Harap Siswa di Sumut Kenalkan Danau Toba ke Seluruh Dunia

Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, harap siswa di Sumut kenalkan Danau Toba ke seluruh dunia, sehingga Kaldera Toba dapat terus menjadi warisan UNESCO Global Geopark (UGG). Dia juga mengajak siswa SMA/SMK/SLB se-Sumut bangga dengan danau vulkano terbesar itu sebagai anugerah Tuhan. Bobby Nasution harap siswa di Sumut kenalkan Danau […]

Sport

100 Pembalap Dari 30 Negara Siap Berlaga di Danau Toba

Inspirasinews – Medan, Sebanyak 100 pembalap dari 30 negara siap berlaga di Danau Toba pada Aquabike Jetski World Championship (AJWC) 2024 tanggal 13-17 November. Sebanyak 100 pembalap dari 30 negara siap berlaga di Danau Toba pada AJWC 2024 itu disampaikan Direktur Lembaga Pengelola Dana dan Usaha Keolahragaan (LPDUK) Kemenpora, Ferry Yuniarto Kono, di Medan, Jumat (8/11/2024). […]

Sumut

Bobby Nasution akan Kembangkan Wisata Danau Toba Setara Bali

Inspirasinews – Tarutung, Calon Gubernur Sumatera Utara (Sumut) nomor urut 1, Bobby Nasution, akan kembangkan wisata Danau Toba setara Bali, sehingga menjadi destinasi wisata terbaik di Indonesia. Dengan demikian, akan meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar Danau Toba. Bobby Nasution akan kembangkan wisata Danau Toba setara Bali itu disampaikan Ketua Tim Pemenangan Bobby-Surya, Hinca Panjaitan, pada kampanye […]

Sumut Umum

Pemprov Sumut Kenalkan Wisata Kaldera Toba Kepada Delegasi 9 Negara

Inspirasinews – Parapat, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) kenalkan wisata Kaldera Toba kepada delegasi 9 negara saat menikmati sejumlah destinasi wisata Kaldera Toba, Danau Toba, Parapat, Kabupaten Simalungun. Pemprov Sumut kenalkan wisata Kaldera Toba kepada delegasi negara saat melihat destinasi wisata Batu Gantung Geopark Kaldera Toba dengan menggunakan Kapal Pinisi, Rabu (26/6/2024). Selama perjalanan, […]

Sport Sumut

Kabir Bedi Pastikan Ketersediaan Air Bersih di F1 Powerboat Danau Toba 2024

Inspirasinews – Toba, Direktur Utama (Dirut) Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirtanadi, Kabir Bedi, pastikan ketersediaan air bersih di F1 Powerboat Danau Toba 2024, Sabtu (2/3/2024). Kabir Bedi pastikan ketersediaan air bersih di F1 Powerboat Danau Toba 2024 itu sebagai bentuk dukungan suksesnya perhelatan yang diikuti peserta dari luar negeri itu. Di dampingi Kepala Sekretaris Perusahaan […]

Umum

Generasi Muda Danau Toba Dukung Prabowo-Gibran Lanjutkan Pembangunan

Inspirasinews – Samosir, Generasi muda Danau Toba dukung Prabowo-Gibran lanjutkan pembangunan, khususnya di Danau Toba. Sebab, Paslon Capres dan Cawapres nomor urut 02 itu dinilai mampu melanjutkan pembangunan yang di lakukan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Danau Toba, Sumatera Utara. Generasi muda Danau Toba dukung Prabowo-Gibran lanjutkan pembangunan terungkap dalam pertemuan ratusan generasi muda Danau […]

Sport Sumut Umum

Rider Aquabike Ngaku Senang Balapan di Danau Toba

Inspirasinews – Toba, Para rider Aquabike ngaku senang balapan di Danau Toba. Para rider mengaku menikmati suasana alam Danau Toba. Para rider Aquabike ngaku senang balapan di Danau Toba itu disampaikan sejumlah rider usai penutupan Aquabike Jetski World Championship di Kawasan Pelabuhan Mulia Raja Napitipulu, Kabupaten Toba, Minggu (26/11/2023). Kegiatan itu sendiri secara resmi ditutup […]

Sport Sumut Umum

Roberto Mariani Juara Freestyle Aquabike Jetski World Championship 2023

Inspirasinews – Toba, Rider asal Italia, Roberto Mariani, juara freestyle Aquabike Jetski World Championship 2023 di Danau Toba. Roberto Mariani juara freestyle Aquabike Jetski World Championship 2023 itu di ketahui pada penutupan di Kawasan Pelabuhan Mulia Raja Napitipulu, Kabupaten Toba, Minggu (26/11/2023). Event tersebut secara resmi ditutup Pj Gubernur Sumatera Utara, Hassanudin. Mariani mengapresiasi dukungan […]