Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan memberikan bantuan dari kepada warga korban banjir di Kelurahan Besar, Kecamatan Medan Labuhan, Rabu (29/1/2020). Bantuan tersebut diberikan Plt Walikota Medan diwakili Kepala Badan Penanggulangan Bemacana Daerah (BPBD) Kota Medan, Arjuna Sembiring. Arjuna mengatakan, bantuan yang diberikan merupakan sebagai bentuk empati dan membantu meringankan warga yang menjadi korban banjir. […]
Tag: bpbd
15 Kecamatan di Medan Rawan Banjir!
Inspirasinews – Medan, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPDB) Kota Medan, Arjuna Sembiring, mengungkapkan, ada 15 kecamatan di Kota Medan yang rawan bencana banjir. “Kondisi ini terjadi akibat 15 kecamatan itu dilintasi 5 sungai besar, yakni Sungai Deli, Babura, Denai, Belawan dan Sei Sikambing,” sebut Arjuna dalam Rapat Koordinasi Penanggulangan Bencana di Aula Rupatama Mapolrestabes […]
Siswa SD di Medan Maimun Diajarkan Hadapi Bencana
Inspirasinews – Medan, Guna mengantisipasi para siswa tidak panik dan langsung mengetahui tindakan apa yang harus dilakukan saat terjadi bencana, Pemko Medan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Medan melaksanakan Sosialisasi Pengenalan Gejala, Resiko dan Menghadapi Bencana Di Sekolah-Sekolah Dasar Daerah Rawan Bencana di Kecamatan Medan Maimun, Selasa (24/9/2019). Sosialisasi diikuti seratusan siswa dari 10 […]


