Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi dan Wali Kota Medan, Bobby Nasution, dampingi Presiden kunjungi pasar tradisional di Medan, Kamis (7/7/2022). Edy dan Bobby dampingi Presiden kunjungi pasar tradisional di Medan tepatnya di Pasar Petisah Medan. Ibu Negara Iriana Joko Widodo juga turut mendampingi dalam kunjungan itu. Gubsu menyapa dan berbincang dengan […]