Inspirasinews – Medan, Penerimaan opsen Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) Kota Medan ditargetkan Rp784 miliar lebih di tahun 2025. Rinciannya, opsen PKB Rp440.506.443.091 dan opsen BBNKB Rp343.660.737.504. Penerimaan opsen PKB dan BBNKB Kota Medan ditargetkan Rp784 miliar lebih itu disampaikan Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Medan, Sutan Tolang […]