Inspirasinews – Medan, Puskesmas dan tenaga kesehatan (Nakes) garda terdepan deteksi dini kanker. Puskesmas dan Nakes di desa juga di harapkan mengedukasi masyarakat mengenai kanker. Puskesmas dan Nakes garda terdepan deteksi dini kanker itu disampaikan Ketua Yayasan Kanker Indonesia (YKI) Sumut, Nawal Lubis, pada seminar ‘Distribusi dan Karakteristik Kanker di Sumut serta Deteksi Dini Kanker […]