Gaya Hidup Sumut Umum

Gebyar Kriya Nusantara & Jogja ITTAF 2025, Sumut Tampilkan Batik Khas Motif Lokal

Inspirasinews – Yogyakarta, Sumatera Utara (Sumut) tampilkan batik khas motif lokal di Gebyar Kriya Nusantara dan Jogja Investment, Trade, Tourism, Agriculture and Fishing (ITTAF) 2025. Sumut tampilkan batik khas motif lokal di Gebyar Kriya Nusantara dan Jogja ITTAF 2025 terlihat pada pembukaan kegiatan tersebut di Plaza Malioboro, Yogyakarta, Jumat (14/11/2025). Batik khas Sumut bermotif lokal […]

Sumut Umum

Pemprov Targetkan SMA Negeri di Sumut Bebas Biaya Pendidikan

Inspirasinews – Medan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) targetkan SMA/SMK/SLB Negeri di Sumut bebas biaya pendidikan pada tahun 2029. Hal ini untuk memastikan seluruh anak usia sekolah di Sumut dapat mengakses pendidikan menengah tanpa dipungut biaya SPP. Pemprov targetkan SMA Ngeri di Sumut bebas biaya pendidikan itu disampaikan Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Sumatera Utara […]

Sumut Umum

Malaysia Jadikan Sumut Role Model Budidaya Ikan Nila

Inspirasinews – Medan, Malaysia jadikan Provinsi Sumatera Utara (Sumut) role model budidaya ikan nila atau tilapia. Sumut di nilai berhasil membudidayakan sekaligus mengekspor ikan Nila ke berbagai negara. Malaysia jadikan Sumut role model budidaya ikan itu terungkap dalam pertemuan Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumut, Sulaiman Harahap, dengan Deputy Minister for Ministry of Food […]

Sumut Umum

Posisi Danau Toba Sebagai DPSP Nasional Terus di Perkuat

Inspirasinews – Medan, Posisi Danau Toba sebagai Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Nasional terus di perkuat dengan mematangkan berbagai program strategis tahun 2026. Posisi Danau Toba sebagai DPSP Nasional terus di perkuat itu terungkap dalam rapat diikuti Gubernur Sumut, Muhammad Bobby Afif Nasution, secara virtual (zoom meeting) dari Kantor Gubernur Sumut, Jalan Pangeran Diponegoro Nomor […]

Sumut Umum

Siswa Sumut Wakili Indonesia di Olimpiade Sains Internasional di Rusia

Inspirasinews – Binjai, Siswa Sumatera Utara (Sumut), Matthew Pranawinata Tarigan, wakili Indonesia di Olimpiade Sains Internasional di Rusia. Siswa SMP Swasta Permata Bangsa Binjai itu terpilih sebagai delegasi Indonesia pada ajang The International Junior Science Olympiad (IJSO) 2025 di Rusia, setelah berhasil meraih Juara 1 Olimpiade Sains Nasional (OSN) bidang IPA. Siswa Sumut wakili Indonesia […]

Sumut Umum

Sumut Jadi Pilot Project Manajemen Talenta ASN

Inspirasinews – Medan, Provinsi Sumatera Utara (Sumut) jadi pilot project manajemen talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) nasional. Sebab, pemerintah daerahnya berkomitmen menerapkan sistem tersebut. Sumut jadi pilot project manajemen talenta ASN itu disampaikan Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) RI, Zudan Arif Fakrulloh, pada acara Penguatan Penerapan Manajemen Talenta ASN di Aula Raja Inal Siregar, Kantor […]

Sumut Umum

Sumut Jadi Provinsi Pertama di Indonesia Terapkan Manajemen Talenta ASN

Inspirasinews – Medan, Provinsi Sumatera Utara (Sumut) jadi provinsi pertama di Indonesia terapkan Manajemen Talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) secara menyeluruh. Hal ini di tandai dengan keberhasilan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pusat Asesmen Kompetensi Pemprov Sumut meraih Akreditasi A dari Badan Kepegawaian Negara (BKN). Sumut jadi provinsi pertama di Indonesia terapkan Manajemen Talenta ASN […]

Umum

Kapolri: Wartawan Mitra Strategis Polri Jaga Kamtibmas

Inspirasinews – Jakarta, Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Listyo Sigit Prabowo, menegaskan wartawan mitra strategis Polri jaga kamtibmas, sehingga sinergi keduanya perlu terus di perkuat. Kapolri menegaskan, wartawan mitra strategis Polri jaga kamtibmas itu saat menerima audiensi Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo Jakarta, Senin (27/10/2025). Kapolri menegaskan, institusinya […]

Sumut Umum

Kepala BKAD: Dana Kas Pemprov Rp900 Miliar di Bank Sumut

Inspirasinews – Medan, Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Provinsi Sumut, Timur Tumanggor, mengatakan dana kas Pemerintah Provinsi (Pemprov) Rp900 miliar di Bank Sumut. Semua dana itu tersimpan di rekening kas umum daerah (RKUD) pada Bank Sumut. Kepala BKAD mengatakan, dana kas Pemprov Rp900 miliar di Bank Sumut itu disampaikannya kepada wartawan di Kantor […]