Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, melantik 13 pejabat Eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Utar (Pemprovsu) di Aula Tengku Rizal Nurdin, Jalan Jenderal Sudirman 41 Medan, Kamis (18/2/2021). Menurut Gubsu, pelantikan kali ini harus di maknai sebagai langkah awal mengedepankan tanggung jawab terhadap jabatan yang di berikan. “Pelantikan seperti ini […]
Sumut
Pembangunan PLTGU 1.600 MW di Batubara Dimulai
Inspirasinews – Batubara, Gubenur Sumatera Utara (Gubsu, Edy Rahmayadi, meresmikan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Gas dan Uap (PLTGU) di Desa Perupuk, Kecamatan Limapuluh, Kabupaten Batubara, Rabu (17/2/2021) di tandai dengan penekanan tombol sirene dan pembukaan selubung maket bangunan PLTGU. Peresmian itu tanda di mulainya pembangunan PLTGU berkapasitas 1.600 Megawatt (2×800 Megawatt) di Kabupaten Batubara. Gubsu […]
Gubsu Dukung Hasil Pertanian Jadi Industri Makanan Olahan
Inspirasinews – Karo, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, mendukung hasil pertanian, khususnya kentang yang diolah menjadi penganan enak dan dikemas sederhana. “Saya apresiasi ini. Saya mendukung hasil pertanian serta olahan di desa ini untuk dijadikan industri makanan olahan. Saya akan berikan prioritas karena masyarakat di sini berbuat baik, untuk tujuan baik. Dinas Tanaman Pangan […]
PPKM di Sumut di Perpanjang Hingga 28 Februari
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, melalui instruksinya Nomor 188.54/3/INST/2021 kembali memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). “Instruksi Gubernur ini berlaku sejak 15 Februari hingga 28 Februari 2021,” ujar Koordinator Informasi Satgas Penanganan Covid-19 Sumut, Irman Oemar, di rumah dinas Gubsu, Jalan Jenderal Sudirman Nomor 41 Medan, Selasa (16/2/2021). Pemberlakukan PPKM kedua […]
Dua Pejabat Eselon IV Dinas Kominfo Sumut Dilantik
Inspirasinews – Medan, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumatera Utara, Irman Oemar, melantik dan mengambil sumpah dua orang Pejabat Pengawas atau Eselon IV di Aula Transparansi, Dinas Kominfo Sumut, Jalan HM Said Nomor 27 Medan, Selasa (16/2/2021). Kedua pejabat yang dilantik, yakni Efi Zarnita sebagai Kepala Seksi Layanan Informasi Publik Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik Dinas […]
Terminal Tipe B Kabanjahe Diresmikan, Gubsu: Penunjang Kawasan Agrowisata
Inspirasinews – Karo, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, berharap Terminal Kabanjahe menjadi model percontohan untuk menunjang pengembangan kawasan agrowisata di sekitarnya. “Tempat kita ini jalannya kecil. Jadi, kendaraan harus bisa teratur dan rapi. Terminal ini harus dijaga dengan baik,” pinta Gubsu di dampingi Ketua TP PKK Sumut, Nawal Lubis, ketika meresmikan operasional Terminal Tipe […]
Pers Diajak Berkolaborasi Sejahterakan Masyarakat Sumut
Inspirasinews – Medan, Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu) mengajak pers untuk berkolaborasi dalam berbagai program pembangunan yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. “Edukasi merupakan peran penting, yang bisa di isi oleh pers untuk mencapai tujuan tersebut. Pers adalah kunci pembangunan nasional, khususnya daerah,” kata Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Utara (Sekdaprovsu), R Sabrina, ketika membuka Dialog Kebangsaan […]
Pemprovsu Targetkan Semua Aset Tanah Tersertifikasi Tahun 2024
Inspirasinews – Medan, Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu) menargetkan semua aset tanah yang di miliki dapat tersertifikasi di tahun 2024. Hal ini di lakukan untuk menyelamatkan aset-aset tanah milik Pemprovsu dari klaim pihak lain. Dari total 3.263 persil aset tanah milik Pemprovsu, sebanyak 1.713 persil di antaranya sudah bersertifikat, sedangkan sisanya 1.550 masih dalam proses. […]
DPR RI & Menpora Puji Persiapan Sumut Hadapi PON 2024
Inspirasinews – Deli Serdang, Ketua Tim Reses Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian, memuji konsep dan persiapan yang di paparkan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu) dan Pemerintah Kabupaten Deli Serdang terkait rencana persiapan PON 2024, pariwisata dan pendidikan. “Sport center sebagai sarana olahraga juga merupakan magnet bagi wisatawan nantinya untuk mengunjungi Sumut,” kata Hetifah Sjaifudian, […]
Gubsu Paparkan Persiapan PON, Pariwisata & Pendidikan
Inspirasinews – Deli Serdang, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, memaparkan tentang persiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024, pariwisata dan pendidikan kepada Komisi X DPR RI dan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) serta rombongan saat melakukan kunjungan kerja (Kunker) di Kabupaten Deli Serdang, Senin (15/2/2021). “Dengan kunjungan ini, terjawab semua kekurangan yang harus di tindaklanjuti. […]