Inspirasinews – Medan, Komunitas Skuter Medan (KSM) meminta Pemerintah Kota Medan melalui Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait dapat memberikan solusi dengan memfasilitasi jalur bagi para skuter di Kota Medan. Permintaan itu disampaikan KSM saat beraudiensi ke Kantor PWI Sumut, Jalan Adinegoro Medan, Selasa (26/7/2022). Kehadiran KSM diterima Ketua PWI Sumut Farianda Putra Sinik di dampingi […]
Sumut
Edy Rahmayadi Kebut Proyek Rusunawa KEK Sei Mangkei
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, meminta Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemerintah Provinsi Sumut dan pihak terkait untuk mempercepat pembangunan fasilitas Rumah Susun Hunian Sewa (Rusunawa) Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sei Mangkei, Simalungun, sehingga Rusunawa segera terwujud. Permintaan itu disampaikannya saat memimpin rapat Ekspose Progress Proyek KPBU Rusunawa KEK Sei Mangkei di Aula […]
Berantas Narkoba di Keluarga, PKK Sumut Teken MoU dengan BNN
Inspirasinews – Medan, TP PKK Provinsi Sumatera Utara dan Badan Narkotika Nasional (BNN) sepakat bersama-sama memberantas narkoba di lingkungan keluarga. Kesepakatan itu di tandai dengan penandatanganan MoU oleh Ketua TP PKK Sumut, Nawal Lubis, dengan Kepala BNN Sumut, Brigjen Pol Toga Habinsaran Panjaitan, pada Rapar Koordinasi Daerah (Rakorda) TP PKK Sumut di Medan, Senin (25/7/2022). […]
Tanam Jagung di Deliserdang, Edy Rahmayadi Optimis Sumut Bisa Swasembada Pangan
Inspirasinews – Deliserdang, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, optimis Indonesia, khususnya Sumut bisa swasembada dalam pangan. “Mari kita sama-sama wujudkan ini. Sudah benar ini terlibat semua. Kolaborasi rakyat, TNI, pemerintah sangat penting untuk kita berdaulat dalam pangan,” kata Edy. Hal itu dikatakannya bersama Wakil Menteri Pertanian Harvick Hasnul Qolbi dan Pangdam I/BB Mayjen TNI Achmad […]
Edy Rahmayadi Ingin Sumut Jadi Sentra Ikan Koi
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, berharap event Sumut Koi Show terus di galakkan, sehingga mendorong pengembangan budidaya ikan koi dan menjadikan Sumut sebagai sentra koi. “Dengan potensi yang ada, Sumut bisa menjadi sentra penghasil ikan koi, seperti Blitar, Jawa Timur. Selama ini, Blitar dikenal sebagai sentra terbesar penghasil koi di Indonesia,” katanya […]
Kota Tebingtinggi Raih Penghargaan KLA Peringkat Nindya
Inspirasinews – Tebingtinggi, Kota Tebingtinggi, Provinsi Sumatera Utara meraih penghargaan Kota Layak Anak (KLA) peringkat Nindya tahun 2022 dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) RI. Penghargaan itu langsung diterima Pj Wali Kota Terbingtinggi, Muhammad Dimiyathi, dari Menteri PPPA RI, I Gusti Ayu Bintang Darnawati, di Novotel Bogor Golf Resort and Convention Center, Kabupaten […]
Pencopotan Ahmad Taufik Siregar Sudah Sesuai Prosedur!
Inspirasinews – Medan, Di nilai melakukan pelanggaran disiplin berat, Kepala Cabang (Kacab) M. Yamin Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirtanadi, Ahmad Taufik Siregar, dicopot dari jabatannya. “Pencopotan, Ahmad Taufik Siregar, sudah sesuai prosedur,” kata Kepala Satuan Pengawas Internal Perumda Tirtanadi, Ferdinan Ginting, kepada wartawan di Medan melalui telepon selularnya, Minggu (24/7/2022). Ferdinan menjelaskan, hal ini bermula […]
Edy Rahmayadi Dorong Budidaya & Bisnis Ikan Koi
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, berharap Sumut Koi Show 2022 membangkitkan sektor bisnis dan pariwisata di Sumatera Utara. “Event ini juga mengakomodir para penghobby, pedagang, peternak/brader lebih termotivasi membudidayakan jenis ikan koi,” katanya. Hal itu dikatakannya ketika membuka Sumut Koi Show 2022 di GOR Mini Futsal Dispora Sumut, Jalan Williem Iskandar Medan, […]
Masyarakat Sumut Diajak Terapkan Pola Hidup Sehat
Inspirasinews – Samosir, Ketua Umum TP PKK Pusat, Tri Tito Karnavian, mengingatkan sekaligus mengajak masyarakat Sumatera Utara akan pentingnya menerapkan pola hidup sehat. Bagi para ibu hamil, agar selalu mendatangi Posyandu untuk menjaga kesehatan diri dan kandungannya. “Selalu terapkan pola hidup sehat. Manfaatkan Posyandu sebagai fasilitas kesehatan masyarakat. Generasi ini adalah penerus untuk mengurus bangsa […]
Rp114,8 M Dikucurkan untuk Pembangunan Jalan di Karo
Inspirasinews – Kabanjahe, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, mengatakan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara mengucurkan dana Rp114,8 miliar untuk perbaikan dan pembangunan jalan di Kabupaten Karo, yang akan di lakukan melalui skema multiyears. “Perbaikan jalan ini, selain menunjang sektor pariwisata, juga memangkas ongkos produksi, agar distribusi pertanian dari sini lancar,” kata Edy Rahmayadi usai pertemuan dengan […]










