Sport

Hadapi Liga 2 Indonesia, Ini Jersey & Pemain PSMS Medan

Inspirasinews – Medan, PSMS Medan resmi memperkenalkan jersey (kostum) dan pemain dalam menghadapi Liga 2 Indonesia di Medan, Rabu (24/8/2022). Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, menyampaikan optimismenya terhadap PSMS Medan. “Dengan susunan pemain, pelatih dan manager saat ini, PSMS Medan akan lolos liga satu. Saya percaya kepada pelatih dengan jajarannya,” kata Edy. Komisaris PT Kinantan […]

Medan Sport

Bobby akan Berangkatkan Crespo & Orang Naik Haji

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, mengaku bangga atas keberhasilan anak Medan, Femas Aprian Crespo, yang ikut membawa Timnas Indonesia U-16 menjuarai Piala Asean Football Federation (AFF) beberapa waktu lalu. “Ini luar biasa, usia muda dengan prestasi membanggakan. Semoga memotivasi anak muda lainnya untuk berprestasi. Kami yakin, dukungan dan doa orang tua menjadi […]

Sport

Ijeck Lantik Pengcab Tako Mebidang

Inspirasinews – Medan, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck), selaku Ketua Umum Pengurus Provinsi (Pengprov) Pengcab Tako Medan, Binjai dan Deliserdang (Mebidang) di Medan Club, Jalan RA Kartini Medan, Minggu (21/8/2022). “Selamat untuk ketua dan para pengurus yang telah dilantik. Perlu kita saling ingatkan, mengurus organisasi olahraga pastinya butuh pengorbanan. Bukan hanya waktu, tapi […]

Sport

Futsal PWI Sumut Matangkan Persiapan Menuju Porwanas 2022

Inspirasinews – Medan, Tim Futsal Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumatera Utara mematangkan persiapan di Forth Futsal, Jalan Krakatau Medan, Sabtu (20/8/2022). Latihan digelar sebagai persiapan menghadapi Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) 2022 di Malang pada 21-27 November mendatang. Latihan di hadiri sebanyak 22 pemain yang memperkuat tim U-40 dan +40 tahun berasal dari Medan, Binjai, […]

Sport

Anak Simalungun Harumkan Nama Indonesia, Ijeck Dukung Jeka Saragih di UFC

Inspirasinews – Medan, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck), mendukung petarung Martial Mixed Arts (MMA) asal Indonesia, Jeka Saragih, yang membawa harum nama Sumut dan Indonesia dalam ajang Ultimate Fighting Championship (UFC). “Kita bangga semakin banyak anak-anak Sumut berprestasi. Pesan saya, latihan yang benar dan jangan asal-asalan. Harus semangat dan harus juara. Kalau juara […]

Sport Sumut

Pemprov Sumut Gandeng Polda & Kodam I/BB Persiapkan Atlet PON 2024

Inspirasinews – Medan, Pemerintah Provinsi Sumatera Utara menggandeng Polda Sumut dan Kodam I/BB mempersiapkan atlet untuk Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024. Di targetkan, Sumut bisa menyiapkan 250 atlet elit untuk event nasional paling bergengsi tersebut. Sampai Agustus 2022, Sumut sudah memiliki 105 atlet elit dan akhir tahun di targetkan menjadi 150. “Kita bagi ke Polda […]

Sport Sumut

Buka Kejuaraan Marching Band, Gubsu Tunjukkan Kebolehan Main Drum Band

Inspirasinews – Deliserdang, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, membuka secara resmi kejuaraan Marching Band se-Sumut di GOR Astaka Pancing, Jalan Willem Iskandar, Kabupaten Deliserdang, Minggu (14/8/2022). Dalam kesempatan itu, Edy, menunjukkan kepiawaiannya bermain marching band. Dia ikut menari memperagakan gerakan mayoret pada marching band Pemprov Sumut yang tampil sebagai pembuka kejuaraan. Saat marching band […]

Sport Sumut

Ratusan Peserta Ikuti Gowes Go Sehat Bank Sumut

Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, melepas ratusan peserta gowes dan senam sehat bertajuk Go Sehat bersama Bank Sumut di Kantor Pusat Bank Sumut, Jalan Imam Bonjol Medan, Minggu (14/8/2022). “Kita apresiasi kegiatan ini. Kiranya kegiatan seperti dapat terus di laksanakan, agar dapat memacu semangat untuk berolahraga,” harap Edy. Edy juga mengingatkan, […]

Sport Sumut

Resmikan Gedung PASI, Gubsu: Cari Bibit Atlet Hingga Pelosok Sumut

Inspirasinews – Deliserdang, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, meresmikan gedung Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Sumut di Komplek Gedung Serbaguna Sumut, Jalan Wiliem Iskandar, Kabuapten Deliserdang, Sabtu (13/8/2022) di tandai dengan pengguntingan pita dan pemotongan tumpeng. Dalam arahannya, Edy, meminta pengurus PASI mencari bibit atlet hingga ke desa seluruh kabupaten/kota di […]

Medan Sport

Medan Denai Pertahankan Juara Umum Porkot

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, di dampingi Bupati Serdangbedagai Darma Wijaya, Bupati Batu Bara Zahir dan unsur Forkopimda Kota Medan secara resmi menutup Pekan Olahraga Kota (Porkot) Medan tahun 2022 di Stadion Teladan Medan, Sabtu (13/8/2022) sore. Kecamatan Medan Denai berhasil mempertahankan gelar juara umum setelah berhasil merebut 43 medali emas, 34 […]