Inspirasinews – Medan, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck), meminta Bank Mandiri membantu mempermudah penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) bagi masyarakat Sumut, khususnya yang berada di daerah. “Masyarakat kita ini masih banyak belum kenal perbankan, terutama yang di daerah. Atau yang di sekitar-sekitar Medan juga. Mereka masih lebih percaya rentenir, karena administrasinya gampang. Tapi […]
Ekbis
Penyaluran KUR Bank Mandiri di Sumut Rp5,7 Triliun
Inspirasinews – Medan, Direktur Hubungan Kelembagaan Bank Mandiri, Rohan Hafas, menjelaskan penyaluran KUR Bank Mandiri di Sumut dari tahun 2015 sampai 2022 sebesar Rp5,7 triliun. “Untuk penyaluran di 2022 ini sampai dengan Juni 2022 sebesar Rp1,1 triliun. Kemungkinan tahun depan target kita di tambah. Dan bunga KUR di Mandiri juga 6%,” ucapnya. Hal itu disampaikannya […]
Pemkot Medan Beri Pelatihan Furniture di Medan Barat
Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan melalui Dinas Perindustrian menggelar pelatihan bidang furniture di Kelurahan Karang Berombak, Kecamatan Medan Barat, Selasa (12/7/2022). Pelatihan yang di laksanakan selama 10 hari itu dibuka langsung oleh Kadis Perindustrian Kota Medan, Parlindungan Nasution. Dia mengatakan, kegiatan ini mendukung program Wali Kota Medan, Bobby Nasution, yakni Satu Kelurahan Satu Sentra […]
Ijeck Harapkan UMKM Sumut Naik Kelas
Inspirasinews – Tanjungpura, Wakil Gubernur Sumut, Musa Rajekshah (Ijeck), mendorong para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) untuk terus mengikuti perkembangan zaman dan bertransformasi ke digital, sehingga mampu bersaing dengan produk-produk luar. “UMKM Dodol Tanjungpura memang sudah lama ada di sini. Pangsa pasarnya, tidak hanya lokal, tapi juga bisa ekspor. Saat ini lebih dari […]
Harga Bahan Pokok di Tebingtinggi Masih Stabil
Inspirasinews – Tebingtinggi, Kepala Dinas Perdagangan dan UMKM Kota Tebingtinggi, Zahidin, mengatakan secara umum harga bahan kebutuhan pokok di Kota Tebingtinggi masih stabil. Sedangkan, bahan pokok penting lain tidak ada kenaikan harga signifikan. “Tidak ada ditemukan penyimpangan atau spekulan terkait kebutuhan bahan pokok di wilayah Kota Tebingtinggi,” kata Zahidin. Hal itu dikatakannya di selsa-sela Inspeksi […]
Harga Meroket, Pemprov Sumut Gelar Pasar Murah Cabai Merah
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, memerintahkan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) menggelar operasi pasar murah di sejumlah titik. Sebab, harga cabai beberapa pekan terakhir cukup tinggi. BUMD yang menggelar Pasar Murah tersebut, yakni PD Aneka Industri dan Jasa (AIJ) dengan dukungan seluruh BUMD Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut lainnya. Bahan pokok tersebut langsung […]
Pelaku UMKM di Medan Dilatih Pasarkan Produk Secara Digital
Inspirasinews – Medan, Pemerintah Kota Medan melalui Dinas Koperasi dan UKM menggelar pelatihan Pemasaran dengan Trend Digital bagi pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Medan. Kegiatan yang dibuka Kadis Koperasi dan UKM Kota Medan, Benny Iskandar Nasution, itu di ikuti 60 pelaku UMKM di Kota Medan. Benny Iskandar mengharapkan, pelatihan dapat menambah informasi […]
Desainer Muda Sumut Didorong Terus Berinovasi
Inspirasinews – Medan, Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Sumatera Utara, Nawal Lubis, mendorong para desainer muda untuk terus melakukan inovasi, kreatif dan mampu menggali ide-ide dunia fashion, sehingga menjadi pengusaha fashion yang memiliki daya saing dan merambah pasar internasional. “Dengan kreativitas dan inovasi, akan menghasilkan produk dengan tampilan menarik sesuai selera pasar. Pastinya, […]
Biar Eksis di Dunia Internasional, Branding Kopi Sumut Harus Tepat
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, menekankan branding penting untuk bisnis kopi. Sebab, kopi termasuk bisnis yang berorientasi ekspor agar berkembang lebih baik dan cepat. “Branding yang tepat, akan memperluas pasar dan menjaga eksistensi kopi Sumut di dunia internasional,” kata Edy Rahmayadi pada pelantikan pengurus Dewan Kopi Indonesia (Dekopi) Perwakilan Sumut di Aula […]
Ijeck Dorong Bank Sumut Sasar Seluruh UMKM di Sumut
Inspirasinews – Medan, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck) terus mendorong Bank Sumut untuk menyasar Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di seluruh kabupaten/kota di Sumut merealisasikan dana Kredit Usaha Rakyat (KUR) Klaster yang diberikan pemerintah. “Saran saya, harus ada satu bidang khusus yang menangani KUR ini di Bank Sumut, biar bisa jalan. Dinas Koperasi kami […]









