Medan

Akhyar Terima Penghargaan Dari BPS Sumut

Inspirasinews – Medan, Pelaksana tugas (Plt) Walikota Medan, Akhyar Nasution, menerima piagam penghargaan dari Badan Pusat Statistik (BPS) Sumut atas capaian yang dilakukan dalam rangka mendukung suksesnya pelaksanaan Sensus Penduduk (SP) Online 2020 di Kota Medan. Penyerahan piagam dilakukan Kepala BPS Provinsi Sumut, Syech Suhaimi, dalam Acara Pelaksanaan Kick Off SP Offline di Command Center […]

Medan

Akhyar Harap Panen Raya Kodim 0201/BS Dukung Ketahanan Pangan

Inspirasinews – Medan,  Apresiasi dan ucapan terima kasih disampaikan Pelaksana Tugas (Plt) Walikota Medan, Akhyar Nasution, kepada Kodim 0201/BS yang telah melaksanakan Panen Raya Padi dan Peresmian Pertanian Modern Perkotaan di Demplot Pertanian Kodim 0201/BS, Jalan Gaperta, Kelurahan Helvetia Tengah, Kecamatan Medan Helvetia, Selasa (1/9/2020). Apalagi menurut Akhyar, Kodim 0201/BS  berhasil memanfaatkan tanah kosong  yang […]

Medan

Merasa Diintimidasi Pengembang, Warga Ngadu ke Dewan

Inspirasinews – Medan, Merasa ditindas dan didzolimi selama bertahun-tahun oleh pengembang hingga dilaporkan ke pihak Kepolisian, ratusan warga Pasar 5, Kampung Lalang, Komplek Cina, Selasa (1/9/2020) mengadu ke Komisi IV DPRD Kota Medan. “Selama tujuh tahun kami terus diintimidasi oleh pihak pengembang. Banyak warga setempat diancam dan dilaporkan ke polisi dengan tuduhan yang tidak bisa […]

Medan

Aulia Rachman Pamit Mundur Dari Anggota DPRD

Inspirasinews – Medan, Aulia Rachman, Selasa (1/9/2020) menyampaikan permohonan pengunsuran diri menjadi anggota DPRD Kota Medan ke Sekretariat DPRD. Pengunduran diri ini dilakukan, karena Aulia, maju sebagai bakal calon Wakil Walikota Medan pada Pilkada serentak 9 Desember 2020. Permohonan pengunduran diri tersebut dibuat secara tertulis dan diantarkan langsung oleh Aulia kepada Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris […]

Medan

DPRD Minta BPPRD Tegas Tagih Tunggakan Pajak

Inspirasinews – Medan, Komisi III DPRD Kota Medan mengaku kecewa dengan Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kota Medan yang membiarkan tingginya tunggakan pajak-pajak hotel dan restoran yang ada di Kota Medan. Apalagi, tunggakan itu dibiarkan menumpuk dari tahun ke tahun. Ketua Komisi III DPRD Medan, M. Afri Rizki Lubis, mengatakan menumpuknya pajak hotel […]

Medan

Warga Kelurahan Besar Keluhkan Tak Meratanya Bansos Covid & Keberadaan Depo Kontainer

Inspirasinews – Medan, Warga Kelurahan Besar, Kecamatan Medan Labuhan mengeluhkan tidak meratanya bantuan sosial kepada masyarakat terdampak Covid-19 dan keberadaan depo kontainer di wilayah tersebut. Keluhan itu disampaikan masyarakat kepada anggota DPRD Kota Medan, T Edrianyah Rendy, saat menggelar Reses Ketiga masa sidang ke III tahun 2020 yang dilaksanakannya di Komplek Perumahan PT Sarana Agro […]

Medan

Warga Medan Polonia Keluhkan Bansos Covid-19 Tak Tepat Sasaran

Inspirasinews – Medan, Masyarakat Kecamatan Medan Polonia mengeluhkan tidak merata dan tepat sasarannya pembagian bantuan Sosial (Bansos) kepada masyarakat terdampak Covid-19 serta belum selesainya persoalan penyelesaian tanah di Sari Rejo. Keluhan itu disampaikan warga kepada anggota DPRD Kota Medan, D Edy Eka Suranta S Meliala, saat menggelar Reses III masa sidang III tahun 2020 dalam […]

Medan

Gelar Reses III, Legislator Ini Temukan Sampah Berserakan di Medan Deli

Inspirasinews – Mabar, Anggota DPRD Kota Medan dari Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Siti Suciati, menemukan limbah sampah berserakan di Kelurahan Mabar Hilir, Kecamatan Medan Deli tanpa adanya wadah. Temuan itu didapati, Siti Suciati, ketika menggelar Reses Ketiga masa sidang ke III secara door to door di Kecamatan Medan Deli dan Medan Labuhan pada, […]

Medan

Tanggulangi Covid-19, Ini Rekomendasi Universitas Nomensen ke Pemkot Medan

Inspirasinews – Medan, Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Medan, Akhyar Nasution, menerima Rekomendasi Penanggulangan dan Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Kota Medan dari Wakil Rektor III Universitas HKBP Nomensen, Dr Ir Sindak Hutauruk MSEE, di Ruang Khusus Kantor Walikota Medan, Senin (31/8/2020). Dalam pertemuan itu, Akhyar, menyampaikan terima kasih dan apresiasi kepada […]

Medan

Akhyar Ajak RAPI Sosialisasikan Protokol Kesehatan ke Masyarakat

Inspirasinews – Medan, Pelaksana tugas (Plt) Walikota Medan, Akhyar Nasution, mengajak Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Medan untuk mengambil peran ikut serta dalam mensosialisasikan protokol kesehatan di masyarakat, terutama menggunakan masker secara disiplin guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kota Medan. “Kita sama-sama mengetahui kondisi negara saat ini, setiap harinya terjadi peningkatan angka […]