Medan

Satgas Covid-19 Patroli Prokes & Pengawasan PPKM Mikro di Medan Timur

Inspirasinews – Medan, Satgas Covid-19 Kota Medan melakukan patroli Protokol Kesehatan (Prokes) dan pengawasan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di Jalan Cahaya, Kelurahan Durian, Kecamatan Medan Timur, Jumat (21/5/2021). Sebelum patroli, Satgas Covid-19 yang terdiri dari Satpol PP, TNI, Polri, Dishub, Dinas Kominfo dan BPBD itu menggelar apel di halaman Gelanggang Remaja Medan di […]

Ekbis

Bobby Ingin Kota Medan Jadi Market Bagi Pelaku UMKM

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, mengatakan dibukanya Kesawan City Walk (KCW), merupakan salah satu langkah atau kebijakan untuk membantu membangkitkan para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di tengah pandemi Covid-19. “KCW kita buka untuk menjadikan Kota Medan sebagai “market” bagi para pelaku UMKM. Persoalan saat ini ialah bagaimana pelaku […]

Umum

PLN Dorong Kebangkitan UMKM di Masa Pandemi Covid-19

Inspirasinews – Jakarta, Dalam semangat Hari Kebangkitan Nasional, PLN berkomitmen untuk terus memberikan kontribusi yang nyata bagi Indonesia. Tidak hanya memastikan pasokan listrik yang berkualitas bagi seluruh rakyat, melalui program PLN Peduli, PLN terus mendorong pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) untuk bangkit di tengah pandemi Covid-19. Dukungan PLN Grup terhadap UMKM di lakukan […]

Sumut

Satgas Covid-19 Sumut Tertibkan Tempat Makan & Hiburan Malam

Inspirasinews – Medan, Satgas Penanganan Covid-19 Sumut bersama Kepolisian Daerah (Polda) Sumut, Kamis (20/5/2021) malam mulai menertibkan tempat-tempat makan/minum dan hiburan malam yang di nilai melanggar jam operasional. “Ini sesuai dengan instruksi gubernur. Kita mulai tertibkan tempat makan, minum dan hiburan malam terutama di Mebidang (Medan-Binjai-Deli Serdang),” kata Koordinator Pelaksana Monitoring Satgas Penanganan Covid-19 Sumut, […]

Sumut

Kelengkeng Kateki Hasilkan 100 Kg/Pohon

Inspirasinews – Deli Serdang, Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Utara (Sekdaprovsu), R Sabrina, mengatakan buah Kelengkeng Kateki berpotensi untuk di pasarkan secara internasional, karena memiliki kualitas premium, dagingnya tebal, segar dan bijinya kecil.  Hal itu dikatakan, Sabrina, saat panen buah kelengkeng kualitas premium di kebun milik petani Jani Ginting di Desa Liang Muda, Kecamatan Sinembah Tanjung […]

Medan

Nias Utara Ingin Kerjasama dengan Pemko Medan

Inspirasinews – Medan, Rombongan Kabupaten Nias Utara di pimpin Bupati, Amizaro Waruwu, bersama Wakil Bupati, Yusman Zega, Kamis (20/5/2021) melakukan kunjungan ke Kantor Wali Kota Medan. Kunjungan yang diterima Wali Kota Medan itu guna menjalin kerja sama di bidang penataan kota (tata ruang), Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dan investasi, yang selanjutnya bisa di tingkatkan […]

Sumut

Belanda Tertarik Jalin Kerjasama dengan Pemprovsu

Inspirasinews – Medan, Kepala Bagian Ekonomi Kedutaan Besar (Kedubes) Belanda di Jakarta, Hans de Brabander, menyampaikan ketertarikan untuk menjalin kerja sama dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu), antara lain bidang Agrifood (pangan), Agriculture (pertanian) dan Energi Terbarukan. Kerja sama tersebut di harapkan segera terwujud. “Saya mengucapkan apresiasi atas kesempatan ibu berikan, meluangkan waktu untuk menerima […]

Sumut

Pemprovsu Tertarik Uji Coba Sistem Pertanian Presisi

Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, tertarik untuk melakukan uji coba sistem pertanian presisi (Precision Agriculture) dari perusahaan Lead Tech International (LTI) dalam upaya meningkatkan produksi pertanian di Sumut. “Salah satu visi kami adalah pertanian. Ini yang harus kita galakkan, inovasi dan kreativitas. Kita akan uji coba dulu,” kata Gubsu pada rapat […]

Medan

USU Diharapkan Dukung Program Pemkot Medan

Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, M. Bobby Afif Nasution, mengharapkan masukan pihak Universitas Sumatera Utara (USU) untuk mendukung pelaksanaan lima program prioritas Pemko Medan.  Harapan itu disampaikan Wali Kota Medan dalam pertemuan dengan Rektor USU, Dr Muryanto Amin, bersama para dekan dan wakil dekan di Balai Kota Medan, Rabu (19/5/2021).  Dalam pertemuan penuh keakraban […]

Medan

Pasar Aksara Ditargetkan Selesai Tahun Ini

Inspirasinews – Medan, Dirjen Cipta Karya Kementerian PUPR, Diana Kusumastuti, mengatakan progres pembangunan Pasar Aksara yang baru sudah mencapai 50% dan di targetkan akan selesai di bulan Desember tahun 2021 ini. “Konsep bangunan pasar ini kita rancang Green Building. Dengan begitu, harus kita jaga terus pada saat pelaksanaan dan operasionalnya nanti agar tetap Green Building […]