Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, meyakinkan daging ternak, seperti sapi, kerbau dan kambing/domba, aman dikonsumsi. Hal itu disampaikannya saat ditemui wartawan di rumah dinasnya, Jalan Sudirman Nomor 41 Medan, Selasa (24/5/2022) terkait perkembangan penyebaran PMK ternak di Sumut. Edy meminta, masyarakat untuk tidak panik berlebihan, seperti melakukan penjualan hewan ternak tanpa kendali, […]
Penulis: Editor02
Bobby Siapkan Taman Budaya Jadi Wadah Bagi Pelaku Ekonomi Kreatif
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, membawa Komite Ekonomi Kreatif (Koekraf) Kota Medan meninjau Taman Budaya di Jalan Perintis Kemerdekaan Medan, Selasa (24/5) petang. Rencananya, Taman Budaya akan menjadi wadah bagi pelaku ekonomi kreatif untuk memperkenalkan sekaligus mengembangkan industri kreatif. Setibanya di lokasi, Bobby, bersama rombongan melihat satu persatu ruangan yang terdapat di […]
Legislator Desak DKP Rutin Melakukan Perawatan Pohon
Inspirasinews – Medan, Hujan deras di sertai angin kencang, Minggu (22/5/2022) melanda Kota Medan. Sejumlah rumah di berbagai wilayah mengalami kerusakan serta banyak pohon tumbang diterpa angin puting beliung. Ketua Komisi IV DPRD Kota Medan, Haris Kelana Damanik, mendesak Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kota Medan melakukan perawatan dan pemangkasan seluruh pohon di Kota Medan, […]
Muhammad Dimiyathi Jadi Pj Wali Kota Tebing Tinggi
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, melantik sekaligus mengambil sumpah jabatan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tebing Tinggi, Muhammad Dimiyathi, menjadi Penjabat (Pj) Wali Kota Tebing Tinggi di Aula Tengku Rizal Nurdin, Rumah Dinas Gubernur, Jalan Sudirman Medan, Selasa (24/5/2022). Turut juga dilantik Sekda Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), Yetti br Sembiring, menjadi Pj Bupati […]
GIIAS The Series Kembali Digelar Tahun Ini
Inspirasinews – Jakarta, Penyelenggaraan GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) The Series tahun ini akan kembali berlangsung pada semester kedua 2022. Rangkaian GIIAS The Series akan di mulai pada 11 – 21 Agustus 2022 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) di BSD-City Tangerang. Kemudian di lanjutkan dengan penyelenggaraan GIIAS Surabaya, GIIAS Medan dan GIIAS Makassar. Seperti […]
Pj Wali Kota Tebing Tinggi & Pj Bupati Tapteng Dilantik
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, melantik Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tebing Tinggi, Muhammad Dimiyathi, menjadi Penjabat (Pj) Wali Kota Tebing Tinggi dan Sekda Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), Yetti beru (br) Sembiring, menjadi Penjabat (Pj) Bupati Tapteng, Selasa (24/5/2022). Edy Rahmayadi menekankan 3 hal kepada Pj Wali Kota Tebing Tinggi dan Pj Bupati […]
662 PPPK Pemkot Medan Dilantik & Terima SK
Inspirasinews – Medan, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Medan, Wiriya Alrahman, melantik sekaligus menyerahkan Surat Keputusan (SK) kepada 622 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Guru Tahap I Formasi Tahun 2021 di lingkungan Pemkot Medan, Selasa (24/5/2022). Wiriya berharap, PPPK bekerja dengan baik dan penuh tanggung jawab. Apalagi, guru memiliki satu kesatuan peran dan […]
Suasana Haru Warnai Pelepasan Wali Kota & Wakil Wali Kota Tebing Tinggi
Inspirasinews – Tebing Tinggi, Suasana haru mewarnai pelepasan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tebing Tinggi masa jabatan 2017-2022 di rumah dinas Wali Kota, Senin (23/5/2022). Pelepasan digelar Pemkot Tebing Tinggi, karena masa jabatan, Umar Zunaidi Hasibuan dan Oki Doni Siregar, sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tebing Tinggi resmi berakhir pada, Minggu (22/5/2022). […]
Bobby Titip Doa Agar Medan Jadi Kota Berkah
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, menitip doa kepada 1.077 Calon Haji (Calhaj) Kota Medan yang akan berangkat ke Tanah Suci Mekkah menunaikan ibadah haji. “Kami titip doa, agar Medan menjadi kota yang berkah,” pinta Bobby Nasution di dampingi Wakil Wali Kota, Aulia Rachman, usai menepungtawari 1.077 Calhaj Kota Medan di Gedung Mahasiswa […]
Ijeck Minta Vespisti Bantu Promosikan Wisata Sumut di Bali
Inspirasinews – Medan, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck), melepas keberangkatan 25 Vespisti (Pecinta Vespa) Sumut ke Bali mengikuti ajang Vespa World Day 2022. Ijeck mengajak para peserta tetap kompak selama perjalanan dan bantu mempromosikan tempat wisata di Sumut. “Sampai di Bali, kita bisa menunjukkan di Sumut banyak potensi daerah-daerah wisata. Kawan-kawan dari komunitas […]









