Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, meresmikan pembukaan operasional tiga Kantor Cabang Pembantu (KCP) Bank Sumut, masing-masing KCP Medan Johor, Manduamas Tapteng dan KCP Lahewa Nias Utara. Peresmian ketiga KCP itu di lakukan secara simbolis di KCP Medan Johor, Jalan Karya Wisata Medan, Senin (30/5/2022) di tandai dengan pemotongan pita dan nasi tumpeng. […]
Penulis: Editor02
Tirtanadi Gelar Halalbihalal & Pelepasan Calhaj
Inspirasinews – Medan, Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirtanadi, Senin (30/5/2022) menggelar halalbihalal dan pelepasan 16 orang jamaah calon haji (Calhaj) di Masjid Ma’ul Hayah Perumda Tirtanadi, Jalan Sisingamangaraja Medan. Dirut Perumda Tirtanadi, Kabir Bedi, mengatakan halalbihalal merupakan kegiatan menjalin salaturahmi agar semakin kuat antara manajemen dan seluruh unsur pegawai, sehingga mampu melakukan yang terbaik dalam […]
Wali Kota Medan Sampaikan LPj 2021
Inspirasinews – Medan, Wali Kota Medan, Bobby Nasution, menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban (LPj) pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran (TA) 2021 dalam sidang paripurna DPRD Kota Medan, Senin (30/5/2022). Sidang di pimpin Ketua DPRD Hasyim bersama Wakil Ketua Ihwan Ritonga, Rajudin Sagala dan T. Bahrumsyah. Dalam nota pengantarnya, Bobby, menyampaikan sisi pendapatan yakni […]
Bupati Dukung Pejuang Olahraga Deli Serdang
Inspirasinews – Deli Serdang, Bupati Deli Serdang, Ashari Tambunan, menegaskan pihaknya mendukung penuh pejuang-pejuang olahraga di Kabupaten Deli Serdang. “Apalagi yang membawa harum nama daerah,” kata Bupati di wakili Sekda, Darwin Zein Siregar, saat membuka Rakerda KONI Kabupaten Deli Serdang tahun 2022 di Balairung Pemkab Deli Serdang, Senin (30/5/2022). Rakerda yang di rangkaikan dengan pelantikan […]
REI Diajak Berkontribusi Penuhi Kebutuhan Papan Rakyat Sumut
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, Senin (30/5/2022) membuka secara resmi Rapat Kerja Daerah (Rakerda) XII Real Estate Indonesia (REI) Sumut di Medan. Edy mengajak, REI berkontribusi memenuhi kebutuhan papan rakyat Sumut. Sebab, tujuan pembangunan adalah mensejahterakan rakyat, yang berarti memenuhi kebutuhan primernya, termasuk papan atau rumah. “Saya kepingin rakyat saya punya rumah […]
Pemkot Harus Perhatikan Medan Utara
Inspirasinews – Medan, Wakil Ketua DPRD Kota Medan, T. Bahrumsyah, mengharapkan pemangku kepentingan di Pemkot Medan memperhatikan wilayah Medan bagian utara. Sebab, kantong-kantong kemiskinan mayoritas berada di utara. Bahrumsyah pada penyelenggaraan sosialisasi ke V produk hukum daerah Perda Kota Medan Nomor 5 tahun 2015 tentang Penanggulangan Kemiskinan yang di laksanakannya di Medan Belawan dan Medan […]
Bobby Ajak Pramuka Jadikan Medan Kota Hijau
Inspirasinews – Medan, Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Gerakan Pramuka Kota Medan, Bobby Nasution, mengajak Pramuka untuk bersama-sama mewujudkan Medan kota yang hijau, mudah beradaptasi serta bersahabat dengan alam. Ajakan itu disampaikannya ketika menutup Jambore Cabang Gerakan Pramuka Kota Medan Tahun 2022 di Taman Cadika Pramuka, Jalan Karya Wisata, Kelurahan Johor, Kecamatan Medan Johor, Minggu […]
Ijeck Apresiasi Perkembangan Otomotif di Medan
Inspirasinews – Medan, Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah (Ijeck), mencoba drifting pada acara Indonesian Modification Lifestyle Expo, Autoday Indonesia 2022 yang digelar di Katamso Land Medan, Minggu (29/5/2022). Dalam acara itu, Ijeck drifting bersama seorang driver bernama Dipo. Melihat aksi Wagub dan Dipo tersebut, para penonton yang mayoritas anak-anak milenial itu memberikan aplause kepada […]
Disdukcapil Medan Tetap Buka di Akhir Pekan
Inspirasinews – Medan, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Medan tetap buka memberikan pelayanan pengurusan Administrasi Kependudukan (Adminduk) kepada masyarakat pada akhir pekan. Hal ini sebagai bentuk komitmen Wali Kota Medan, Bobby Nasution, dalam peningkatan pelayanan publik kepada masyarakat. “Pelayanan di hari sabtu ini sudah berjalan dua bulan,” kata Kepala Disdukcapil Kota Medan, Baginda […]
Masyarakat Mandailing Diajak Bersatu Membangung Daerah
Inspirasinews – Medan, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, mengajak tokoh-tokoh Mandailing bersatu membangun Kabupaten Mandailing Natal (Madina). “Pembangunan daerah harusnya lebih cepat, karena banyak masyarakat Mandailing di perantauan yang mampu secara ekonomi dan berpengaruh besar,” kata Edy Rahmayadi pada Halalbihalal Himpunan Keluarga Besar Mandailing (HIKMA) Sumut di Medan, Sabtu (28/5/2022). Dia berharap, keinginan membangun daerah […]










